SuaraBanten.id - Lesti Kejora dan Rizky Billar melakukan pemotretan newborn untuk bayi mereka, Muhammad Leslar Al atih Billar. Seperti apa potret behind the scene pemotretan baby Leslar?
Dalam sesi pemotretan bersama fotografer bayi Ritta Rajagukguk ini, baby Leslar melakukan foto untuk lima tema. Menariknya, lima tema ini hanya dilakukan dalam waktu tiga jam saja!
Seperti apa kerepotan dan keseruan Lesti Kejora dan Rizky Billar di balik layar pemotretan tersebut? Simak behind the scene pemotretan baby Leslar berikut ini.
1. Baby L tampak gagah sekaligus imut dalam satu waktu ketika melakukan pemotretan bertema anak band dengan jaket kulit ini.
Baca Juga: Gemasnya Putra Lesti Kejora saat Melek: Plek Ketiplek Ibunya
Baby Leslar juga menjalani pemotretan bertema bola dengan menggunakan jersey Timnas Indonesia, kompak dengan Lesti Kejora dan Rizky Billar.
2. Saat menjalani pemotretan dengan tema adat Sunda baby L disangga menggunakan tangan untuk bisa menciptakan pose keren dan menggemaskan.
3. Lesti Kejora begitu antusias dengan momen pemotretan newborn bayinya yang lahir pada 16 Desember 2021 ini. Apalagi dalam pemotretan ini, baby Leslar berganti tema sebanyak lima kali.
4. Sementara itu Rizky Billar merasa bahwa sang bayi bak piala ketika berada di gendongannya. Pasalnya, tubuh mungil sang bayi tersebut begitu mudah di pegang oleh dua tangannya.
5. Di tengah-tengah pemotretan ketika baby Leslar sudah berganti baju tema bola, bayi kecil tersebut mengompol. Lesti Kejora dan Rizky Billar pun tertawa melihat tingkah putranya tersebut.
Baca Juga: Kelewat Mirip! Rina Nose dan Gilang Dirga Impersonate Lesti Kejora dan Rizky Billar
Itulah momen behind the scene pemotretan newborn baby Leslar yang dilakukan dalam waktu tiga jam saja.
Berita Terkait
-
Iis Dahlia Ikut Meng-cover, Mengapa Yoni Dores Tak Juga Laporkan ke Polisi?
-
4 Lagu Yoni Dores yang Bikin Lesti Kejora Dilaporkan atas Dugaan Pelanggaran Hak Cipta
-
Lewat Pengacara, Lesti Kejora Jawab Tudingan Nyanyikan Lagu Yoni Dores Tanpa Izin
-
Di-Cover Sejak 2017, Mengapa Yoni Dores Baru Laporkan Lesti Kejora Sekarang?
-
Kasus Lesti Kejora Vs Yoni Dores Sudah Diprediksi Ariel NOAH Sejak Masalah Agnez Mo
Tag
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Pemkab Serang Siapkan Rp2,2 Miliar untuk Pengadaan Rumah dan Mobil Dinas Ratu Zakiyah
-
5 Link DANA Kaget Hari Ini, Klaim Sekarang Auto Cuan!
-
Jadi Tersangka Usai Minta Jatah Proyek, Kasus Pemerasan Ketua Kadin Cilegon Kembali Mencuat
-
Puluhan Siswa SD di Pandeglang Tiga Tahun Belajar di Teras Sekolah, Kadindikpora Ngaku Belum Tahu
-
Industri Ekspor Jawa Barat Terdampak Tarif AS, Solusi Ekonomi Harus Dimulai dari Daerah