SuaraBanten.id - Jelang laga final AFF 2020 Indonesia melawan Thailand, selebgram Taqy Malik mengunggah hal menggelitik di Instagram pribadinya. Taqy Malik membagikan potret dirinya yang disandingkan dengan pemain Thailand, Chanathip Songkrasin.
Ia mengaku banyak netizen yeng menyebutnya mirip dengan Chanatip Songkrasin. Taqy Malik sendiri tak menampik jika wajah keduanya memang bak pinang dibelah dua.
"Sempat ga percaya dimirip-miripin Netizen, rupanya pas disandingin photonya, dalam hati 'alamak, beneran mirip dong'," katanya dilansir Hops.id--Jaringan Suara.com pada Rabu (29/12/21).
Bahkan, Taqy Malik pun mengirim pesan lewat DM ke Songkrasin yang mengocok perut. "Misi om, mau nanya. Kok muka kita mirip ya?"
Kendati begitu, Taqy Malik tetap memegang teguh nasionalisme dengan mendukung Indonesia di laga final AFF 2020. Bahkan, ia memprediksi Indonesia akan menang dengan skor 2-0.
"Walaupun wajah mirip, jiwa ragaku tetap untuk indonesia. kali ini indonesia pasti juara, prediksi skor 2-0 untuk indonesia. kalo prediksi dari kalian berapa?"
Unggahan Taqy Malik tersebut pun tak ayal ikut dikomentari oleh Arie Untung. Suami Fenita Arie tersebut berkelakar, "Itu maksudnya dulu disuruh pergi kesana minta lagunya dikerasin 'sana nitip lagunya (song) dikerasin' bahasa Thailand-nya."
Kemenangan sudah di depan mata. Timnas Indonesia pun harus berhadapan dengan Thailand dalam laga final Leg 1 AFF 2020 yang digelar pada Rabu, 29 Desember 2021.
Menurut catatan sejarah, sejauh ini Indonesia pernah berlaga di lima final Piala AFF, yakni pada 2000, 2002, 2004, 2010, dan 2016. Namun dari lima kesempatan itu, Indonesia selalu gagal menjadi kampiun.
Baca Juga: Beda Level, Timnas Indonesia Dibantai Thailand Empat Gol di Leg 1 Final Piala AFF 2020
Berita Terkait
-
Revans Alwi Farhan, Ubed ke Final Thailand Masters 2026
-
Raymond/Joaquin Siap Tampil Habis-habisan Lawan Senior di Final Thailand Masters 2026
-
Tercipta All Indonesian Final, Sektor Ganda Putra Kunci Gelar Juara Thailand Masters 2026
-
Thailand Masters 2026: Indonesia Panen Laga Perang Saudara di Semifinal
-
Berebut Tiket Final Thailand Masters 2026: Ubed, Alwi, dan Misi Balas Dendam
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Ultimatum Wali Kota Cilegon ke PT Vopak: Pastikan Tak Ada Warga Terdampak
-
Puluhan Warga Sekitar PT Vopak Keluhkan Sesak Nafas, Pusing dan Mual
-
Misi Putus Kutukan 3 Tahun! Tavares Minta Persebaya Tampil Sempurna Lawan Dewa United
-
BREAKING NEWS! Tangki Timbun PT Vopak Indonesia Diduga Bocor, Kepulan Gas Oranye Membumbung Tinggi
-
Kali Cibanten Jadi Alternatif Wisata Baru Selain Pantai di Provinsi Banten