SuaraBanten.id - Kapolres Lebak, AKBP Teddy Rayendra mengatakan, pihaknya saat ini mulai melakukan pengetatan di sejumlah jalan masuk menuju Kabupaten Lebak, Banten.
Hal ini menyusul adanya Covid-19 varian Omicron masuk ke wilayah Indonesia.
Ganjil genap mulai diberlakukan hari ini, Sabtu (18/12/2021).
“Kenapa harus ada pegamanan seperti ini, karena varian Covid-19 Omicron sudah masuk ke wilayah Indonesia,” kata Teddy kepada awak media.
“Ganjil genap ini berlakunya, pertama buat mereka yang tinggal disana. Yang kedua ini berlaku untuk mereka di luar daerah,” sambungnya.
“Jadi akan ada Intruksi di tiap pos yang sudah terkoneksi, ketika semua destinasi wisata penuh. Setiap Pos penjagaan harus menutup sementara jalan, ke area wisata. Agar tidak ada pembludakan pengunjung,” tambahnya.
Untuk wisatawan yang mengendarai kendaraan bermotor baik roda dua dan empat akan di putar balik jika kondisi destinasi wisata penuh dan tidak memungkinkan untuk dikunjungi.
Pos penjagaan di beberapa perbatasan di Kabupaten Lebak akan diberlakukan diantaranya Pos pelayanan Ganjil Genap Mandala, Pos pelayanan Ganjil Genap Cipanas, Pos Pelayanan Ganjil Genap Curugbitung dan Pos Pelayanan Ganjil Genap Cilograng.
Pengamanan juga dilakukan di semua destinasi wisata di seluruh Lebak diantaranya diantaranya Pantai Sawarna, Pantai Bagedur, Kebun Teh Cikuya, Gunungluhur dan lainya. Antisipasi terjadi kerumuman.
Baca Juga: Uji Coba Ganjil Genap Kendaraan di Depok Dihentikan
Berita Terkait
-
Cegah Pencemaran, TPA di Jabodetabek Diminta Tutup Tumpukan Sampah
-
Kelas Rusak, Guru Mengundurkan Diri: Realitas Miris di SMK Al-Anshor Tangerang
-
Radiasi Cs-137 di Cikande Berhasil Dinetralisir
-
Aktifkan Lagi Kepsek SMAN 1 Cimarga, Tindakan Gubernur Banten Dinilai Ada Celah Hukum, Kenapa?
-
Andra Soni dari Partai Apa? Aktifkan Lagi Kepala Sekolah SMAN 1 Cimarga yang Tampar Siswa
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
ASN Bolos Kerja 1 Tahun di Pandeglang: 4 Fakta Krusial, dari Utang Piutang Hingga Pemecatan
-
Kejanggalan Kasus Tewasnya Siswa di Gading Serpong: CCTV Disebut Mati, Polisi Selidiki Bukti Ini
-
Benyamin Davnie Keluarkan Jurus 'Rayuan Maut' ke Pemkab Bogor, Untuk Solusi Atasi Sampah
-
Total Kerugian Capai Rp5 Miliar, Skandal Penipuan Modus Masuk Polisi di Polda Banten Kian Membesar
-
Sungai Ciliman Meluap: Banjir Rendam Rumah Warga Pandeglang Hingga 50 Cm