SuaraBanten.id - Adik-adik Bibi Andriansyah belakangan kerap jadi sorotan lantaran di sebut-sebut Doddy Sudrajat terlalu sering tinggal di rumah kontrakan Vanessa dan Bibi Andriansyah. Karena itu, Doddy jadi dinilai ‘miring’ oleh publik.
Baru-baru ini adik nomer dua Bibi yaitu Fadly Faisal membuat sindiran menohok yang diduga ditujukan untuk Doddy. Fadly melakukan aksinya degan sebuah unggahan video TikTok.
Selebgram kelahiran 3 April 2000 tersebut, namanya semakin dikenal publik usai peristiwa meninggalnya Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Lewat aksinya, Fadly terlihat mengahamburkan uang sambil memutar lagu nyeleneh yang terkesan menyindir Mayang hingga Doddy Sudrajat.
“Gila harta uang adalah segalanya
Yang ada di otaknya cuma uang
Si cempereng doyannya uang
si kuyang suaranya cempreng
Otaknya cuma uang wang wang wang
Terkenal lewat jalur nebeng
Ditanyain ngang ngong ngang ngong
Ditanyain kok malah bengong
Dulu ilang sekarang di depan
Harta bikin edan ahay,” begitu kira-kira lirik yang dibawakan dalam TikTok tersebut, dilansir dari laman instagram Insta_julid Minggu 5 Desember 2021.
Sindiran itu juga akhrinya mampu menuai komentar warganet. Tidak sedikit warganet men-support dan menyebutkan jika Fadly menyindir dengan gaya dan karya, tidak dengan sebuah sensasi belaka.
"Yaampun kok dai gitu sih gak ajak-ajak bikin TikToknya,” tulis komentar @Fuji di TikTok @band1t.
“Ya Allah soundnya menyindir dengan gaya, lanjutkan uncle Fadly,” tulis komentar warganet lain.
"Menyindir dengan gaya, selalu begitu ya lain kali teruskann,” tulis komentar warganet lainnya.
Tak cuma itu, di kesempatan yang berbeda, Fadly juga pernah mengatakan bahwa keduanya sudah muak dengan drama keluarga Doddy Sudrajat.
Di sisi lain keduanya mengaku sudah tak kuat menghadapi sikap ayah almarhum Vanessa Angel. Keduanya mengaku depresi mereka mengaku hanya ingin fokus menjaga dan membesarkan Gala Sky.
Saat diundang menjadi bintang tamu di YouTube Atta Halilintar, Fadly Faisal dan Fuji menangis dan menyerah dengan sensasi dan konflik yang terjadi di antara kedua orang tuanya dengan keluarga Doddy Sudrajat.
“Capek sih, gak selesai-selesai. Capek pikiran capek badan depresi juga kayak masalah tuh belum selesai satu nambah lagi, padahal aku nya kayak belum ngapa-ngapain,” ujar Fuji dan Fadly Faisal di YouTube AH Channel baru-baru ini.
Berita Terkait
-
Dituding Abaikan Gala Sky, Fuji: Keluargaku Happy, Kamu Gak Diajak
-
Dituduh Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Dibanding Sama Gala, Fuji Beri Balasan Menohok
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah