SuaraBanten.id - Lonsor menerjang wilayah Desa Mekarjaya, Kecamatan Panggarangan, Kabupaten Lebak, Banten, Selasa (23/11/2021). Akibat longsor Lebak, satu rumah rusak berat dan tiga rumah lainnya terdampak.
Rumah semi permanen milik Deni Eriawan (36) tergerus longsor Selasa (23/11/2021) pagi sekira pukul 06.30 WIB.
“Satu rumah rusak berat. Tiga rumah lainnya hanya terdampak longsoran saja,” kata Kepala Pelaksana BPBD Lebak, Febby Rizki Pratama kepada BantenHits--Jaringan SuaraBanten.id.
“Relawan sudah di lokasi untuk evakuasi. Bantuan logistik segera diluncurkan,” tambahnya.
Baca Juga: SMPN 2 Warunggunung di Lebak Ambruk, Diduga Lapuk Termakan Usia
Kata Febby, bencana puting beliung juga menerjang wilayah Kecamatan Bojongmanik, Kabupaten Lebak pada hari ini. Akibatnya, satu rumah milik Asep warga Kebon Cau, Kecamatan Bojongmanik ambruk.
“Kerusakan sekitar Rp15 juta karena rumah ambruk, motornya juga rusak,” kata Febby.
Febby mengimbau masyarakat tetap waspada terutama bagi mereka yang tinggal di daerah rawan bencana banjir dan longsor.
Berita Terkait
-
Banjir dan Longsor di Nepal Tewaskan 148 Orang, 58 Masih Hilang
-
Daftar Identitas 12 Korban Tanah Longsor Penambangan Ilegal Di Solok Sumatra Barat
-
Badan Geologi Sebut Tambang Ilegal Tingkatkan Potensi Longsor Lebih Besar di Solok
-
Diguyur Hujan Deras, Longsor Tutup Ruas Jalan Trans Nabire Hingga 30 Meter
-
Pasca Longsor, Tol Bocimi Seksi II Cigombong-Cibadak Kembali Dilalui Kendaraan
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025