SuaraBanten.id - Memasuki musim penghujan di Kepulauan Riau (Kepri) Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kepri Muhd Bisri di Tanjungpinang, Kamis (18/11) meminta masyarakat waspada penyakit Demam Berdarah (DBD).
"Saat ini masyarakat juga harus waspadai penyakit DBD, karena sudah masuk musim hujan dan waktu perkembang biakan nyamuk Aedes Aegypti sebagai pembawa penyakit DBD ini," jelas Bisri, dikutip dari kominfo Kepri.
Dikatakan Bisri, hingga saat ini dari data yang di terima Dinkes Kepri, belum ada kenaikan jumlah kasus DBD di Provinsi Kepri.
"Namun kita harus waspada, jika demam lebih dari tiga hari harus segera dibawa ke fasilitas kesehatan baik itu puskesmas dan rumah sakit agar mendapatkan pengobatan yang tepat," tegas Bisri.
Bisri juga menyampaikan kepada masyarakat Kepri untuk dapat rutin membersihkan lingkungan tempat tinggal selama musim penghujan seperti ini.
"Agar tidak ada wadah untuk perkembangan biakan nyamuk ini," jelas Bisri
Yang pasti lakukanlah gerakan 3 M seperti Menguras, Menutup, mengubur barang bekas sebagai tempat berkembangbiaknya nyamuk demam berdarah.
Tag
Berita Terkait
-
Ini 6 Langkah Merawat Mobil saat Musim Hujan, Jangan Skip!
-
Hadapi Musim Hujan, Kapolda Metro Petakan Wilayah Rawan hingga Siagakan Ratusan Alat SAR!
-
6 Motor Matic yang Tahan Banjir dan Bandel di Jalan, Gak Perlu Was-Was saat Hujan
-
Hadapi Musim Hujan, Pramono Pastikan Banjir Jakarta Bisa Surut Kurang dari 24 Jam
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 4 November 2025: Awal Musim Hujan dan Potensi Hujan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Ganja 35 Paket Disembunyikan Rapi dalam Kerangka Vespa, Oknum Pejabat Pemkab Tangerang Terlibat
-
BRI Raih Penghargaan IDX Channel 2025 atas Inovasi Qlola yang Perkuat Layanan Transaction Banking
-
Dari Sekolah Roboh hingga Bus Pelajar, ASGPIK 2 Hadirkan Harapan Baru untuk Pendidikan Tangerang
-
ASN Bolos Kerja 1 Tahun di Pandeglang: 4 Fakta Krusial, dari Utang Piutang Hingga Pemecatan
-
Kejanggalan Kasus Tewasnya Siswa di Gading Serpong: CCTV Disebut Mati, Polisi Selidiki Bukti Ini