SuaraBanten.id - Ria Ricis dan Teuku Ryan telah resmi menjadi suami istri dan menjalani pernikahan Jumat (12/11/2021) kemarin. Souvenir pernikahan Ria Ricis menjadi salah satu hal yang menjadi sorotan publik.
Nah, belakangan Annisa Trihapsari dan Sultan Djorgh mebeberkan isi dari souvenir kedua pasangan itu.
Souvenir pernikahan Ria Ricis tampak terbungkus di goodie bag berwarna putih dan peach, Annisa Trihapsari menyebutkan ada beberapa barang yang ada di dalam souvenir tersebut.
"Saya nggak tau, apa sih? Kunci mobil," kata Annisa Trihapsari ditemui di Hotel Intercontinental, Pondok Indah, Jakarta Selatan seusai akad.
Dalam kesempatan itu, Annisa Trihapsari memperlihatkan satu kotak hitam kecil dengan tulisan berwarna emas.
"Wah, gold!" kata Annisa Trihapsari.
Meski demikian, pasangan ini tak membuka isi dari kotak hitam tersebut dan meminta awak media menyaksikannya melalui vlog mereka.
"Itu di vlog gue," kata Sultan Djorghi.
Tak hanya souvenir, ada pula kotak lain berisi makanan. Berisi kudapan nasi, lauk pauk serta kue.
Baca Juga: Hadir di Nikahan Ria Ricis, Nissa Sabyan Nyaris Papasan Dengan Mantan Istri Ayus Sabyan
Sultan Djorghi bersama dan Annisa Trihapsari dalam kesempatan itu juga mengucapkan selamat atas pernikahan Ria Ricis usai memperlihatkan souvenir kepada awak media, .
Mereka turut mendoakan Ria Ricis dan Teuku Ryan. Tak lupa ada pesan dari pasangan yang sudah menikah selama 14 tahun ini.
"Semoga bisa saling mengerti dan mencintai kekurangan pasangan masing-masing," kata Annisa Trihapsari.
Berita Terkait
-
Hadir di Nikahan Ria Ricis, Nissa Sabyan Nyaris Papasan Dengan Mantan Istri Ayus Sabyan
-
Dr Oky Pratama Ungkap Alasan Beri Kado Klinik Kecantikan untuk Ria Ricis dan Teuku Ryan
-
Ria Ricis Ungkap Alasan Deddy Mizwar Jadi Wali Nikahnya
-
Lirik Lagu Janji Setia - Ria Ricis dan Teuku Ryan
-
Usai Ria Ricis Menikah, Oki Setiana Mendadak Sedih
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Transaksi Sabu Rp41 Miliar di Depan SD Tangerang Digagalkan, 27 Kg Barang Bukti Disita
-
4 Surga Wisata Alam di Lebak dan Pandeglang yang Wajib Masuk 'Bucket List' Kamu
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 113 Kurikulum Merdeka
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka