Edy Oglek semakin dikenal publik lewat perannya dalan sinetron Tukang Bubur Naik Haji. Edy Oglek menjadi salah satu artis yang dikonfirmasi positif Covid-19. Namun ia tidak berhasil bertahan melawan virus tersebut. Edy Oglek pun meninggal dunia pada 28 Juni.
7. Aria Baron
Aria Baron adalah mantan gitaris band Gigi. Aria Baron meninggal dunia pada 29 Juni karena terpapar virus corona. Setelah berjuang melawan Covid-19, Aria Baron akhirnya menyerah dan berpulang untuk selamanya.
8. Hanna Kirana
Artis FTV Hanna Kirana meninggal di usia masih sangat muda yaitu 18 tahun. Artis yang tenar berkat perannya sebagai Zahra dalam FTV Suara Hati Istri: Zahra ini meninggal pada 2 November. Penyebab meninggalnya saudara artis Citra Kirana ini karena gagal jantung. Kepergian Hanna Kirana juga membuat keluarga dan rekannya merasakan kehilangan yang sangat mendalam.
Artis cantik Vanessa Angel atau Vanessa Adzania meninggal dunia pada 4 November 2021. Vanessa meninggal dunia karena kecelakaan tunggal di jalan tol Jombang dalam perjalanan menuju Surabaya. Dalam kecelakaan nahas itu, Vanessa dan suaminya, Febri Ardiansyah meninggal di tempat. Tiga penumpang lainnya yaitu Gala Sky, putra Vanessa, pengasuh Gala, dan supirnya Tubagus Joddy selamat. Kepergian Vanessa Angel begitu mendadak dan mengejutkan banyak pihak.
Itulah tadi 13 artis meninggal di tahun 2021. Kematian memang selalu meninggalkan pedih karena tak ada yang tahu kapan dan siapa akan akan terlebih dulu ia datangi.
Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris: MU dan Liverpool Memble, Arsenal Melejit!
Tag
Berita Terkait
-
Tangisan Pilu Reza Arap di Pemakaman Lula Lahfah: Kenapa Enggak Dengerin Gue!
-
Keanu AGL dan Dara Arafah Tangisi Jenazah Lula Lahfah Jelang Disalatkan
-
Bruce Leung Bintang Film Kung Fu Hustle Meninggal Dunia, Ini Profil Lengkap Sang Legenda
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
BRI Perkuat Human Capital Lewat BRILiaN Future Leader Program Specialist 2026
-
Malam Jumat Ajak Keluarga Lakukan 3 Amalan Ringan Ini, Banjir Pahala dan Bikin Rumah Adem
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini