SuaraBanten.id - Pabrik korek api di Pergudangan Sungai Turi, Pakuhaji, Kabupaten Tengerang terbakar, Selasa (2/11/2021) sekira 15.40 WIB. Isiden pabrik korek api terbakar itu bahkan sempat menyebabkan kepulan asap membumbung ke langit.
Kabar kebakaran pabrik korek api itu bahkan dengan cepat viral di lantaran diunggah banyak media sosial Instagram. Kebakaran yang menghanguskan pabrik korek api itu pun menyorot perhatian publik lantaran api berkobar besar dan kepulan asap yang pekat dapat dilihat dari lokasi yang jauh dari TKP.
Kali ini SuaraBanten.id akan mengulas tiga fakta Pabrik korek api terbakar. Yuk langsung simak saja fakta yang terjadi di bawah ini.
Viral di medsos
Baca Juga: Wali Kota Tangerang Klaim Vaksinasi Dosis 1 Capai 90,5 Persen, Benarkah?
Kebakaran pabrik korek api itu viral di media sosial di berbagai Instagram yang menyuguhkan informasi terkini di Tangerang. Beberapa akun instagram yang mengunggah kabar kebakaran tersebut yakni @abouttng dan @infotangerang.id.
Unggahan di akun @abouttng hingga berita ini diturunkan sudah mendapat 42.922 like dan telah dikomentasi 1.336 orang. Sementara, pada akun instagram unggahan terkait pabrik korek api terbakar telah mendapat like 2.391 orang dan dikomentari 51 orang.
Sumber Api
Kapolsek Pakuhaji, AKP Dodi Abdul Rohim mengatakan penyebab kebakaran tersebut berasal dari percikan api yang muncul di bagian Quality control pabrik tersebut.
"Bagian Quality control korek api gas nya. Saksi yang melihat ada percikan api, Pada saat mau dipadamkan sama apar, tapi api sudah membesar," kata Dodi melalui pesan singkat kepada suara.com, Rabu (3/11/2021).
Baca Juga: Geger Warga Temukan Granat Nanas di Panongan Tangerang, Tim Gegana Lakukan Peledakan
Pemadaman Berlangsung Semalaman
Pemadaman pabrik Korek api terbakar di kawasan Pergudangan Sungai Turi, Pakuhaji, Kabupaten Tengerang ternyata mebutuhkan waktu semalaman. Pabrik korek api gas itu diketahui terbakar, Selasa (2/11/2021) sore sekira pukul 15.40 WIB.
Sementara untuk pemadaman dilakukan tim BPBD Kabupaten Tangerang hingga Rabu (3/11/2021) dini hari sekira pukul 04.00 WIB. Nah, timbul pertanyaan api penyebab kebakaran muncul dari mana?
Meski lamanya proses pemadaman, Dodi memastikan api tersebut tidak menjalar kepemukiman warga. Hal ini dipastikan, karena wilayah itu merupakan komplek pergudangan.
Selain itu ia memastikan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran tersebut. Namun jumlah kerugian akibat kobaran api itu masih dalam penyelidikan.
"Siapppp, insya allah nihil mas (tidak ada korban jiwa). Untuk kerugian belum dapat ditaksir, masih diselidiki," ucap Dodi.
"Api tidak (merembet ke rumah warga) Karena ini kawasan pergudangan," imbuhnya
Berita Terkait
-
Abdur Arsyad Senggol Menteri HAM Natalius Pigai Buntut Kasus Penembakan Siswa di Semarang
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
-
Ancam Driver Ojol Gegara Tak Mau Antar Makanan ke Lantai 3, Curhatan Cewek Ini Viral
-
Restoran di Lantai 3 Terbakar, Detik-detik Mal Grand Indonesia Dikepung Asap Pekat
-
Viral El Rumi Menolak Serangan Fajar, Gerak-gerik Syifa Hadju Jadi Omongan
Tag
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
Terkini
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli