SuaraBanten.id - Warga Ciakar, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang baru-baru ini digegerkan dengan penemuan granat di sekitar proyek pembangunan perumahan Lugano Citra Raya, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, Selasa (2/11/2021).
Informasinya, warga temukan granat nanas menjala ikan di sekitar lokasi penemuan granat itu.
Granat yang diduga masih aktif itu ditemukan oleh Nana warga asal Ciakar, Kecamatan Panongan usai kembali menjala ikan di bekas sawah di sekitar proyek pembangunan perumahan.
"Sekitar pukul 11.30 WIB saat mengambil serokan saksi melihat di bawah serokannya ada benda yang diduga menyerupai granat nanas. Kemudian saksi langsung melapor ke 'security' proyek perumahan yang selanjutnya dilaporkan ke Polsek Panongan," kata Kapolsek Panongan, AKP Gesit Febriyatmoko.
Gesit mengunkapkan, sekira pukul 12.30 WIB pihak kepolisian dan TNI setempat pun langsung melakukan pengecekan dan sterilisasi tempat kejadian ditemukannya granat tersebut.
"Usai pengecekan ke lokasi, kita laporkan ke Satuan Unit Detasemen Gegana Polda Banten," ujarnya.
Lebih lanjut, dari hasil pemeriksaan Satuan Unit Detasemen Gegana Polda Banten tersebut, dinyatakan bahwa granat jenis nanas itu masih aktif. Sehingga, pihak Unit Detasemen langsung melakukan peledakan di lokasi.
"Sekitar pukul 14.06 WIB, Team Gegana Polda Banten melakukan pendisposalan atau peledakan granat nanas aktif itu," pungkasnya. (Antara)
Baca Juga: Waspada Bencana Hidrometrologi, Polresta Tangerang Siapkan Hal Ini
Berita Terkait
-
Ikhwan Ali Tanamal Ingin Jadi Mesin Gol Persis Solo di Super League 2025/2026
-
Rekomendasi Rumah dan Tanah Rumah Murah di Area Tangerang Selatan Hingga Depok
-
Gaya Hidup Makin Dinamis, Kota Satelit Jadi Jawaban Anak Muda yang Ingin Serba Dekat
-
3 Lokasi Properti Murah di Sekitar Jakarta, Harga Tanah Masih di Bawah Rp 3,5 Juta
-
Teknologi Penangkal Banjir: Modifikasi Cuaca Siap Diterapkan di Langit Jabodetabek
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Kevin Diks Berada di Situasi Tak Enak, CEO Gladbach Kasih Peringatan
-
Sikap Profesional di Balik Cedera Ole Romeny di Piala Presiden 2025
-
7 Fakta Menyentuh Arya Daru Pangayunan, Diplomat Muda Cemerlang yang Wafat Misterius
-
Utang Emiten Milik Adik Prabowo Bengkak 57,8 Persen
-
Emiten Kebab Baba Rafi Terjerat Utang Pinjol Rp2 Miliar
Terkini
-
Dinkes Serang Sebut Rawat Jalan DBD di Rumah Bisa Berujung Maut, Begini Penjelasannya
-
Upaya Damai Bisa Berujung Pidana, Pihak yang Halangi Kasus SMAN 4 Serang Terancam 5 Tahun Penjara
-
Di Ajang Banking Service Excellence 2025, BRI Raih 11 Penghargaan
-
Ratusan Pedagang Pasar Rau Bakal Direlokasi Demi Tangani Banjir
-
Wakil Bupati Tangerang Buka Suara Soal Temuan BPK Soal Pengelolaan Dana Bos Rp878 Juta