SuaraBanten.id - Sholawat nabi dianjurkan banyak dibaca menjelang hari lahir atau Maulid Nabi Muhammad SAW. Pada tahun ini, Maulid Nabi Muhammad jatuh pada 19 Oktober 2021.
Umat muslim dianjurkan memperbanyak melantunkan Sholawat Maulid Nabi. Pertanyaannya, bagaimana bacaan sholawat Maulid Nabi itu? Simak ulasan yang dibuat SuaraBanten.id ini agar kalian mengetahuinya.
Berikut kumpulan bacaan Sholawat Nabi Muhammad SAW yang menjadi salah satu amalan sunah umat muslim saat menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW adalah membaca sholawat nabi.
Berikut ini beberapa bacaan sholawat maulid nabi yang dapat diamalkan saat menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW lengkap dengan artinya.
Baca Juga: Ingat! ASN Dilarang Cuti Bepergian di Libur Maulid Nabi
1. Sholawat Ibrahimiyah
Berikut ini bacaan latin Sholawat Ibrahimiyah:
Allohumma solli 'alaa muhammad, wa 'alaa aali muhammad, kamaa sollaita 'alaa aali ibraahim, wa baarik ‘alaa muhammad, wa 'alaa aali muhammad, kamaa baarokta 'alaa aali ibraahim, fil 'aalamiina innaka hamiidummajiid.
Artinya:
"Ya Allah, limpahkan sholawat kepada Muhammad dan keluarga Muhammad, sebagaimana yang telah Engkau limpahkan pada Ibrahim dan keluarganya, berkatilah Muhammad dan keluarganya sebagaimana Engkau memberkati Ibrahim dan keluarganya. Sesungguhnya Engkau Maha Terpuji lagi Maha Mulia.
Baca Juga: Pemerintah Larang PNS ke Luar Daerah Selama Hari Libur Nasional
2. Sholawat Ma'tsuroh
Berita Terkait
-
Apa Keutamaan Puasa Syawal? Puasa Sunah Jauhkan Diri dari Api Neraka, Ini Sabda Rasullah SAW!
-
Lirik Lagu Sholawat Nabi Muhammad Shallallhu Alaihi Wassalam, Download di Sini
-
Ini Sholat Pertama Nabi SAW Setelah Isra Miraj
-
Apa Itu Buraq? Kendaraan Super Cepat Nabi Muhammad SAW Saat Isra Miraj
-
Hadist Tentang Isra Miraj, Peristiwa Penting dalam Agama Islam
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan