SuaraBanten.id - Sriwijaya FC berhasil pertahankan klasmen Group A Liga 2 2021 pasca pertandingannya bdengan Semen Padang, Senin (11/10/2021).
Sriwijaya Fc tekuk Semen Padang 2-1 meski pada babak pertama permainan tim ini terbilang kurang maksimal. Sriwijaya FC membalik keadaan di babak kedua dan mampu mengantongi 3 point lagi atas menjamu Semen Padang FC.
Gol yang dicetak melalui tendangan Afriansyah dan Dedi Hartono yang membobol gawang Semen Padang menyempurnakan Sriwijaya FC mempertahankan klasmen di Group A Liga 2 2021.
Meski sempat tertinggal di babak pertama 0-1, Sriwijaya FC mulai bangkit di babak kedua dan mampu menyamakan skor 1 - 1 dengan Semen Padang FC melalui gol menit ke 50.
Baca Juga: Hasil Liga 2: Menang Lagi, PSCS Cilacap Semakin Kokoh di Puncak Klasemen
Afriansyah menciptakan gol penyeimbang yang mampu memberikan energi bagi para pemain Sriwijaya FC untuk lebih percaya diri menjamu Semen Padang FC.
Permainan Laskar Wong Kito terus menekan ke lini pertahanan Semen Padang. Klub Kabau Sirah ini pun yang awalnya bermain pada kecepatan tinggi, di babak ke dua ini terlihat mulai ketetean.
Sriwijaya FC terus menyerah ke gawang yang dijaga Rendy Oscario.
Permainan cepat dan tempo tinggi ditunjukan anak asuh Nil Maizar. Sriwijaya FC terus menyerang hingga di enit 67 gol.kembali tercipta gol.
Sepakan sudut dari Denny Hartono pun mampu mengguguli Klub Kabau Sirah. Tendangan reborn yang diberikan ke Denny Hartono mampu diraihnya hingga membuahkan gol.
Baca Juga: Liga 2 2021: Laga AHHA PS Pati vs Persijap Berakhir Imbang 2-2
Atmosfer permainan keras pun mulai terasa, Wandy pemain Semen Padang harus mendapatkan kartu kuning karena pelanggaran pada pemain sriwijaya FC.
Pelatih Semen Padang Welliansyah makin sering melakukan pergantian pemain mencoba peruntungan energi baru. Ganti pemain pun silih berganti, Semen Padang pun mulai kembali menguasai tempo permainan dan mulai terus melakukan serangan balik.
Meski begitu Semen Padang pun terus mencoba untuk menguasai bola namun sayang hingga tambahan waktu 3 menit dan pluit panjang ditiup Sriwijaya FC mampu menang dengan skor 2-1 dari Semen Padang.
Berita Terkait
-
Pratama Arhan di Ambang Pintu Keluar Suwon FC, Pindah ke Mana?
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
-
Here We Go! Klub Liga 1 Nyatakan Sanggup Gaji Pratama Arhan
-
Pratama Arhan Bisa Bawa Cuan Semen Padang, Saingi Duet Maut Yance Sayuri dan Yakob Sayuri
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab