SuaraBanten.id - Seorang bocah perempuan 8 tahun hilang usai diketahui mandi di danau bekas galian pasir, Selasa (28/9/2021) sore sekira pukul 16.00 WIB.
Diketahui bocah bernama Andini Fitri Handayani dilaporkan hilang merupakan warga Desa Klebet, Kecamatan Kemiri, Kabupaten Tangerang
Bocah 8 tahun hilang saat tengah berenang bersama dua temannya di danau bekas galian pasir di Kampung Kayu Apu, RT 06/ 04, Desa Klebet, Kecamatan Kemiri, Kabupaten Tangerang.
Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Banten, Verry Junanta membenarkan adanya kejadian tersebut. Namun, belum diketahui jelas kronologi tenggelamnya korban.
Baca Juga: Siang Ini, Polisi Umumkan Tersangka Baru Kasus Kebakaran Lapas Tangerang
Kata Verry, pihak BPBD Banten langsung berangkat ke lokasi kejadian usai mendapatkan laporan dari warga.
“Iya banar, malam ini kita langsung berangkat ke lokasi info hilangnya sekitar jam 15.00 WIB sore tadi,” katanya kepada BantenHits.com melalui sambungan telepon, Selasa malam, 28 September 2021.
Sesaat setelah korban hilang, lanjutnya, masyarakat sekitar sempat melakukan pencarian di lokasi namun tidak membuahkan hasil.
“Pihak BPBD Banten malam ini terjun langsung ke titik lokasi dan melakukan pencarian sekitar tepian bekas galian,” ucap Verry.
“Kita mulai pencarian besok di dasar dan di tengah galian, malam ini hanya tepian saja,” pungkasnya.
Baca Juga: Dendam Istri Disetubuhi, Otak Pelaku Penembakan Ustaz Alex Beberkan Hal Ini
Berita Terkait
-
Tak Ditahan, Said Didu Dicecar 29 Pertanyaan Atas Tuduhan Sebar Berita Hoaks
-
Abraham Samad Sebut Polisi Bisa Mendapat Tuduhan Jongos Oligarki jika Kasus Said Didu Tak Dihentikan
-
Penuh Kejanggalan, Eks Ketua KPK Abraham Samad Desak Polisi Hentikan Kasus Said Didu
-
Antar Said Didu ke Mapolresta Tangerang, Eks Ketua KPK Abraham Samad: Statusnya Saksi, Tak Perlu Ditahan
-
Blak-blakan Membela! Abraham Samad Sebut Polisi Tak Berhak Tahan Said Didu, Apa Alasannya?
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
Pilihan
-
Hyundai All New Santa Fe Langsung Jadi Juara SUV Hybrid, Honda CR-V Minggir Dulu
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Profil Hendry Lie: Kekayaan, Bisnis dan Kasus Hingga Jadi Tersangka Korupsi Timah
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
Terkini
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk