SuaraBanten.id - Artis keturunan Arab di tanah air ternyata terbilang banyak. Sebagian dari mereka tidak menggunakan nama asli mereka, namun banyak juga yang tetap menggunakan nama asli untuk nama entertain mereka.
Nama asli artis keturunan Arab tetap dipakai oleh kakak beradik Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar.
Tak hanya Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar, berikut sederet artis keturunan Arab yang dirangkum SuaraBanten.id melansir Suara.com.
Mereka diantaranya, Ashanty, Zee Zee Shahab, Asha Shara, Nabila Syakieb, Dhini Aminarti, Fairuz A Rafiq. Yuk langsung saja kita simak ulasan lengkapnya.
1. Ashanty
Baca Juga: Ada Ranty Maria, Ini 4 Nama Asli Artis Indonesia Keturunan Korea
Istri cantik Anang Hermansyah ini ternyata memiliki darah keturunan Arab meski dirinya juga memiliki darah keturunan Prancis.
Meski dikenal dengan nama Ashanty, penyanyi cantik ini memiliki nama asli Ashanti Hastuti. Ia juga memiliki nama lain Ashanty Siddik Hasnoputro.
2. Zee Zee Shahab
Istri Prabu Revolusi ini telah berkecimpung di dunia hiburan Indonesia sejak kecil. Sepanjang kariernya, Zee Zee Shahab telah bermain dalam puluhan FTV.
Artis keturunan Arab ini ternyata memiliki nama asli Fauziah Shahab. Ia memiliki darah keturunan Arab dari sang ayah. Nama sang ayah juga menjadi nama belakangnya.
Baca Juga: Wow! Ashanty Mau Bangun 30 Unit Vila di Bali
3. Asha Shara
Asha Shara juga merupakan artis Indonesia keturunan Arab yang memiliki wajah sangat memesona. Tak heran jika Asha Shara memiliki paras rupawan karena ia juga memiliki darah keturunan Aceh.
Dalam dunia hiburan, Asha Shara tetap mempertahankan nama aslinya sebagai nama sehari-harinya.
4. Dhini Aminarti
Memiliki paras cantik, istri Dimas Seto ini ternyata memiliki darah keturunan Arab dari sang ibunda.
Artis kelahiran 1983 ini sangat dikenal dengan nama Dhini Aminarti di dunia hiburan. Namun, sebetulnya istri Dimas Seto ini memiliki nama lengkap Dhini Aminarti Maulana.
5. Nabila Syakieb
Netizen tentu sudah tak asing lagi dengan nama artis keturunan Arab satu ini. Paras Nabila Syakieb ini selalu bisa memesona para penonton.
Bintang sinetron Cinta di Langit Taj Mahal ini juga tetap mempertahankan nama aslinya, yaitu Nabila Syakieb. Nabila Syakieb juga memiliki adik yang terjun di dunia hiburan, yaitu Ali Syakieb.
6. Fairuz A Rafiq
Pemeran FTV sekaligus istri Sonny Septian ini merupakan artis Indonesia keturunan Arab selanjutnya. Selain dikenal sebagai artis, Fairuz A Rafiq juga dikenal sebagai seorang putri pedangdut legendaris Indonesia, A. Rafiq.
Fairuz A Rafiq juga tetap mempertahankan nama aslinya sebagai nama panggungnya di dunia hiburan Indonesia.
7. Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar
Kakak beradik ini sama sama terjun untuk berkiprah di dunia hiburan Tanah Air. Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar merupakan artis blasteran Arab-Minangkabau. Mereka mendapat darah Arab langsung dari sang ayah, Mark Sungkar.
Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar tetap mempertahankan nama asli mereka untuk berkiprah di dunia hiburan. Nama ayah mereka juga tersemat dalam nama belakang mereka.
Berita Terkait
-
Deretan Artis Bela Paula Verhoeven, Terbaru Ada Deddy Corbuzier: Lebih Berkelas dari Geng Baim Wong?
-
Dulu Bela Atta Halilintar Soal Konten Satir, Ashanty Kini Pamer Keakraban dengan Fuji
-
Kenang Mendiang Benny Laos, Ashanty Berderai Air Mata Saat Kampanye Sherly Tjoanda di Ternate
-
Sering Ijab Kabul di Sinetron, Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar Lupa Tanggal Pernikahan
-
Protes Sinetron Belum Berhijab Tayang Lagi, Mega Aulia Singgung Agama Usai Dibanding-bandingkan dengan Shireen Sungkar
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli