SuaraBanten.id - Artis keturunan Arab di tanah air ternyata terbilang banyak. Sebagian dari mereka tidak menggunakan nama asli mereka, namun banyak juga yang tetap menggunakan nama asli untuk nama entertain mereka.
Nama asli artis keturunan Arab tetap dipakai oleh kakak beradik Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar.
Tak hanya Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar, berikut sederet artis keturunan Arab yang dirangkum SuaraBanten.id melansir Suara.com.
Mereka diantaranya, Ashanty, Zee Zee Shahab, Asha Shara, Nabila Syakieb, Dhini Aminarti, Fairuz A Rafiq. Yuk langsung saja kita simak ulasan lengkapnya.
1. Ashanty
Istri cantik Anang Hermansyah ini ternyata memiliki darah keturunan Arab meski dirinya juga memiliki darah keturunan Prancis.
Meski dikenal dengan nama Ashanty, penyanyi cantik ini memiliki nama asli Ashanti Hastuti. Ia juga memiliki nama lain Ashanty Siddik Hasnoputro.
2. Zee Zee Shahab
Istri Prabu Revolusi ini telah berkecimpung di dunia hiburan Indonesia sejak kecil. Sepanjang kariernya, Zee Zee Shahab telah bermain dalam puluhan FTV.
Artis keturunan Arab ini ternyata memiliki nama asli Fauziah Shahab. Ia memiliki darah keturunan Arab dari sang ayah. Nama sang ayah juga menjadi nama belakangnya.
Baca Juga: Ada Ranty Maria, Ini 4 Nama Asli Artis Indonesia Keturunan Korea
3. Asha Shara
Asha Shara juga merupakan artis Indonesia keturunan Arab yang memiliki wajah sangat memesona. Tak heran jika Asha Shara memiliki paras rupawan karena ia juga memiliki darah keturunan Aceh.
Dalam dunia hiburan, Asha Shara tetap mempertahankan nama aslinya sebagai nama sehari-harinya.
4. Dhini Aminarti
Memiliki paras cantik, istri Dimas Seto ini ternyata memiliki darah keturunan Arab dari sang ibunda.
Artis kelahiran 1983 ini sangat dikenal dengan nama Dhini Aminarti di dunia hiburan. Namun, sebetulnya istri Dimas Seto ini memiliki nama lengkap Dhini Aminarti Maulana.
Tag
Berita Terkait
-
10 Fakta Sengketa Tanah Warisan Ashanty, Klaim Ganda hingga Dugaan Mafia Tanah
-
Perbandingan Sikap Kris Dayanti dan Mulan Jameela Saat Terlibat Perselingkuhan, Begini Kata Netizen
-
Ashanty Sebut Wajah Anak Aaliyah Massaid Mirip Adjie Massaid
-
Siapa Msbreewc dan Ello MG? Viral Berkat Video Skandal 7 Menit di YouTube
-
Irwansyah Alami Musibah, Kini Harus Pakai Kursi Roda
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga dengan Sensasi Alphard: Mulai Rp50 Juta, Bikin Naik Kelas
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 8 Juli: Raih Skin Senjata, Diamond, dan Katana
- Pemain 1,91 Meter Gagal Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Kini Bela Tim di Bawah Ranking FIFA Garuda
- 5 Jet Pump Terbaik untuk Sumur Bor, Kuat Sedot Air dari Kedalaman 40 Meter
Pilihan
-
Penampakan Rumah Mewah Riza Chalid yang Jadi Tersangka Korupsi Pertamina
-
Justin Hubner Tutup Pintu ke Indonesia usai Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Gurita Bisnis Riza Chalid yang Jadi Tersangka Korupsi Pertamina, Dulu Terjerat 'Papa Minta Saham'
-
Setelah Diultimatum Pelatih, Marselino Ferdinan Justru 'Menghilang' dari Skuad Oxford United
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Upaya Damai Bisa Berujung Pidana, Pihak yang Halangi Kasus SMAN 4 Serang Terancam 5 Tahun Penjara
-
Aksi Vandalisme Bisa Disanksi Pidana, Pemkot Tangerang Siapkan Ruang Kretif
-
Di Ajang Banking Service Excellence 2025, BRI Raih 11 Penghargaan
-
Wakil Bupati Tangerang Buka Suara Soal Temuan BPK Soal Pengelolaan Dana Bos Rp878 Juta
-
Proyek Kawasan Kumuh Pemkot Tangsel Jadi Temuan BPK, Ada Kelebihan Bayar Hingga Rp326 Juta