Bagi pecinta duren tempat yang satu ini sepertinya cocok untuk jadi tempat nongkrong selanjutnya. Terletak di Jl. Ciwaru Raya, Cipare, Kecamatan.Serang, Kota Serang. Kedai ini cukup nyaman dan luas dengan bangunan yang terdiri dari dua lantai .
Tak hanya menyajikan sop duren tetapi kamu juga bisa mencicipi beragam menu lain seperti bakso ikan, cimol, serta cemilan lainnya.
Jajanan satu ini merupakan, makanan wajib yang hadir di tongkrongan. Ada roti bakar 88 yang terletak di Jalan Raya Cilegon No.Km.35, Drangong, Kecamatan Taktakan, Kota Serang yang menyajikan beragam menu roti bakar dan makanan lain seperti pancake, mie instant, hingga minuman.
Baca Juga: TEGAS! Wahidin Halim: Jika Ada Penularan, Pembelajaran Tatap Muka Disetop
Garden Coffee House terletak di Jalan Ahmad Yani, No.130, Cipare, Kecamatan Serang, Sumur Pecung, Kecamatan serang, Banten. Garden Coffee house ini cukup instagramable, dengan interior furniture dominan berwarna merah.
Di kafe ini kamu bisa memilih untuk menikmati hidangannmu di dalam maupun outdoor. Terdapat berbagai menu makanan yang unik dan variatif di kafe ini seperti mie terbang,otak-otak Singapore, kebab, cireng bumbu rujak dan berama menu lainnya yang dapat menemani percakapanmu dengan teman-teman.
Garden coffee house juga kerap dijadikan tempat untuk acara-acara kecil. Kafe ini dibuka pada pukul 08.00-01.00
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG Pelabuhan Merak dan Daerah Pesisir Banten 6 September 2021
Terletak di Jalan Karya Bakti 1 Komplek KPPN No.3 Serang Kota, Serang Sobahollic Cafe bisa jadi salah satu alternatif sebagai tempat nongkrong yang menyediakan beragam makanan Jepang dan Indonesia, dessert juga snacks.
Berita Terkait
-
6 Ide Outfit Nongkrong di Kafe ala Lee Si-young, Kasual dan Stylish!
-
Mengapa Nongkrong di Minimarket, Jadi Ritual Wajib Anak Muda Urban?
-
Rekomendasi Kafe Hits di Jakarta: Tempat Nongkrong Nyaman untuk Gen Z
-
De Entrance Arkadia, Tempat Nongkrong dan Berenang dengan View Cantik
-
Stylish saat Nongkrong dengan 4 Inspo OOTD Kasual ala Lee Hyeri
Tag
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
Terkini
-
Hari Pertama Pembebasan Tunggakan Pajak dan Denda di Samsat Cikande, Petugas Kurang Persiapan
-
Samsat Kota Serang Diserbu Warga, Antre Sejak Subuh Demi Bebas Tunggakan Pajak dan Denda
-
Curhat Warga Serang Pemilik Corolla DX 1980 Bayar Pajak Rp982 Ribu, Padahal Nunggak 9 Tahun
-
Dari Korea, Amerika, ke Nigeria: Kisah Sukses Parfum dari Sidoarjo Didukung BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Tolong Bupati Lebak! Ada Warga Tinggal di Gubuk Reot yang Nyaris Roboh