Gol yang dicetak Ikshan Nul itu terjadi lewat skema serangan balik. Wanggai yang menyisir bola dari sisi kanan, berada di depan kotak penalti.
Alih-alih melepaskan tembakan, dirinya mengumpan ke arah Ikshan Nul yang kosong di sayap kiri untuk kemudian menjebol gawang Fenerbahce U-19.
Keasyikan menyerang membuat Rans Cilegon FC lengah. Mereka kembali tertinggal usai kebobolan pada menit ke-79.
Determinasi para pemain Fenerbahce U-19 dari sisi kanan tak mampu dibendung oleh para pemain Rans Cilegon FC.
Tendangan Bora Aydnlk dari sisi kiri dalam kotak penalti pada akhirnya gagal diamankan kiper Wahyudi. Meski sepakan lawan tak terlalu keras, antisipasi kiper 23 tahun itu tak sempurna hingga bola masuk ke gawang.
Saat waktu normal tersisa empat menit, Rans Cilegon berhasil kembali menyamakan kedudukan. Pemain pengganti Rizki Hidayat berhasil mencetak gol pada menit ke-86. Gol itu membuat skor sama kuat 3-3 yang berakhir hingga bubaran.
Hasil ini membuat Rans Cilegon FC tidak pernah kalah dalam dua laga uji coba di Turki. Sebelumnya, mereka berhasil menahan imbang 1922 Konyaspor dengan skor 0-0 pada Minggu (22/8/2021).
RANS Cilegon FC menjalani latih tanding dan training camp (TC) alias pemusatan latihan di Turki dalam rangka mempersiapkan diri menjelang bergulirnya Liga 2 2021 pada September mendatang.
Selama di Turki, RANS Cilegon FC juga mempunyai misi memperkenalkan destinasi wisata super prioritas milik Indonesia, yakni Labuan Bajo, Mandalika, Borobudur, Likupang dan Danau Toba.
Baca Juga: Pergi ke Turki, Nagita Slavina Kram Perut hingga Gunakan Kursi Roda
Selanjutnya skuad RANS Cilegon FC dijadwalkan akan tiba kembali di Indonesia pada 26 Agustus 2021.
Berita Terkait
-
Suara Lily Bikin Meleleh, Ini Pesan Haru Anak-Anak di Anniversary Raffi Ahmad dan Nagita
-
Raffi Ahmad dan Ita Rahma Bakal Adu Akting, Bukan di Sinetron, Tapi...
-
Terpopuler: Profesi Mentereng Erin Taulany hingga Jadwal Magang Kemnaker Batch 2
-
Wow! Irfan Hakim Dapat Mobil "Alphard Killer" dari Raffi Ahmad, Intip Plus Minusnya
-
Harga Kado Mobil Raffi Ahmad untuk Irfan Hakim: Setara 200 Kali Gaji Utusan Khusus Presiden
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
- 7 Fakta Nusakambangan, Penjara di Jawa Tengah yang Dihuni Ammar Zoni: Dijuluki Pulau Kematian
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Daster Naik Kelas: Kisah Findmeera Ubah Pakaian Rumah Jadi Simbol Pemberdayaan Wanita
-
Belajar dari Buronan, Residivis Jadi 'Koki' Sabu di Apartemen Cisauk Tangerang
-
Terungkap! Modus Licik Pembuangan Limbah Medis di Serang
-
Teror Misterius di BSD, Mobil Parkir Jadi Sasaran Penembak Jitu Airsoft Gun
-
Petani Lebak Tersenyum Lebar, Harga Cengkeh Rp100 Ribu Per Kilogram