SuaraBanten.id - Setiap muslim memiliki kewajiban menjalankan sholat lima waktu. Untuk menambah keilmuan kita, mari kita sima 10 hal yang membatalkan sholat.
Penyebab batalnya sholat karena kentut mungkin sudah umum diketahui, namun ada banyak hal lain yang membatalkan sholat yang perlu kita ketahui.
Sholat yang ditempatkan dalam rukun Islam yang kedua menandakan sangat penting dan harus dikerjakan. Bahkan, sebuah hadist menyatakan bahwa betapa pentingnya sholat bagi setiap umat Islam.
“Dari Mu’adz bin Jabal, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,“Inti (pokok) segala perkara adalah Islam dan tiangnya (penopangnya) adalah sholat.” (HR. Tirmidzi dan Ibnu Majah).
Baca Juga: Ulama Banten Desak Polisikan Youtuber Muhammad Kece, Penista Agama Islam
Dalam melaksanakan ibadah sholat, kita harus memperhatikan beberapa perilaku atau tindakan yang membatalkan sholat.
Penting untuk dilakukan agar sholat sah dan dapat diterima oleh Allah SWT.
Allah SWT telah berfirman dalam Surat Al Baqarah ayat 238:
"Peliharalah semua sholat dan sholat wustha. Dan laksanakanlah (sholat) karena Allah dengan khusyuk." (QS: Al Baqarah: 238).
Lantas apa saja hal yang dapat membatalkan sholat yang wajib untuk diketahui? Simak daftar 10 hal yang dapat membatalkan sholat berikut ini.
Baca Juga: Hal-Hal yang Dapat Membatalkan Salat
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Akui Tak Pernah Salat Jumat Selama 43 Tahun Jadi Muslim, Netizen Ingatkan Dosa Besar
-
Kronologi Pohon Tumbang di Pemalang Saat Salat Id: 2 Tewas, 17 Terluka
-
Diantara Takbir Sholat Idul Fitri Baca Apa? Doa yang Diamalkan saat 7 dan 5 Kali Allahu Akbar
-
Tata Cara dan Niat Mandi Idul Fitri untuk Laki-Laki Sebelum Sholat Ied
-
Jadwal Sholat Idul Fitri 2025 Jam Berapa? Ini Waktu Mulai, Niat, Tata Cara dan Amalan Sunnah
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
BRI Torehkan Prestasi Internasional, Wealth Management Raih Penghargaan Euromoney
-
Ada 25 TPS Rawan di PSU Kabupaten Serang, Polisi Persiapkan Hal Ini
-
Bawaslu Kabupaten Serang Wanti-wanti Paslon Jelang PSU: Jangan Ada Pelanggaran
-
Sejarah PT Krakatau Steel yang Diinisiasi Soekarno, Pembangunannya Sempat Mangkrak
-
Korupsi Pengangkutan dan Pengelolaan Sampah, Kadis dan Kabid DLH Tangsel Jadi Tersangka