SuaraBanten.id - Pagiat media sosial Denny Siregar ikut angkat suara soal pernyataan Youtuber Muhammad Kece. baru-baru ini Muhammad Kece menjadi sorotan publik lantaran dianggap nistakan agama.
Muhammad Kece menghina Nabi Muhammad SAW dengan menyebut Nabi Muhammad dekat dengan jin. Ia juga menyebut Nabi Muhammad dikerumuni jin.
“Gak usah nyenggol-nyenggol gua masalah si Kece yang katanya menghina agama,” ungkapnya melalui akun Twitter pribadi Denny Siregar, menyadur dari Terkini.id -jaringan Suara.com, Senin (23/8/2021).
Dalam kesempatan itu, Host Cokro TV itu mengatakan bahwa kasus Muhammad Kece sudah diproses oleh polisi dan tidak lama pasti masuk penjara.
Baca Juga: Dikecam karena Dugaan Penistaan Agama, Muhammad Kece Minta Perlindungan
“Si Kece aja lu ribut. Coba tuh yang bilang takut ma salib, Yesus lahirnya bidannya siapa. Lu kok gak ribut? Sempak basah,” katanya.
Denny Siregar tidak menyebut siapa yang ia maksud mengatakan “Yesus lahir, bidannya siapa?”
Namun, beberapa tahun yang lalu, pendiri Front Pembela Islam (FPI), Rizieq Shihab pernah dilaporkan ke polisi karena menyinggung soal kelahiran Yesus.
Berikut pernyataan Rizieq Shihab yang pernah dipersoalkan:
“Kalau dia ngucapin Habib Rizieq selamat Natal, artinya apa? Selamat hari lahir Yesus Kristus sebagai anak Tuhan. Saya jawab ‘Lam Yalid Walam Yulad’, Allah tidak beranak dan tidak diperanakan. Kalau Tuhan beranak, bidannya siapa?”
Baca Juga: Kontroversi Muhammad Kece Hina Nabi Muhammad Hingga Islam
Saat itu, Rizieq dilaporkan sejumlah lembaga, yakni PP-PMKRI, lembaga Student Peace Institute, hingga Forum Mahasiswa Pemuda Lintas Agama (Rumah PELITA).
Koordinator Rumah Pelita, Slamet Abidin menilai bahwa ucapan Rizieq dalam video yang beredar dapat memecah belah kerukunan antaragama di Indonesia.
“Ucapan itu sama saja untuk mengolok-olok agama lain, hal itu tak bisa dibenarkan,” ujarnya pada Jumat, 30 Desember 2016.
Berita Terkait
-
Amanda Manopo Antusias Film Kupu-Kupu Kertas Siap Kembali Tayang di Bioskop
-
Anies Emoh Ditawari di Jabar usai Gagal Nyagub Jakarta, Denny Siregar: Wah PDIP Gantian di-Prank
-
Denny Siregar Beri Selamat Warga Jabar Akan Punya Cagub Anies Baswedan: Lebih Cocok di Sana
-
Gaji Pekerja Dipotong Iuran Tapera, Denny Siregar: Tambahan Penderitaan Rakyat
-
Denny Siregar Singgung Teriak Perubahan Tapi Malah Merapat, Sindir NasDem?
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terkini
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024
-
Oknum Polisi Ditpolairud Polda Banten Diduga Aniaya Wanita Hingga Tewas Karena Mabuk