SuaraBanten.id - Usut kasus bengkel terbakar di Jalan Cemara, Kawasan Pasar Malabar, Cibodas, Kota Tangerang polsi periksa saksi-saksi.
Polisi periksa 10 orang saksi termasuk pacar korban yang dikabarkan sempat cekcok pada malam sebelum terjadi insiden kebakaran itu.
Kapolsek Jatiuwung Kompol Zazali Hariyono mebeberkan, ada 10 orang saksi diperiksa dalam kasus kebakaran bengkel itu, termasuk pacar korban berinisial MM.
"Iya 10 orang diperiksa, termasuk pacarnya," ujar Zazali saat dihubungi, Senin (9/8/2021).
Baca Juga: Dalami Kasus Kebakaran Bengkel di Cibodas, Polisi Temukan Plastik Tempat Bensin
Adapun sembilan saksi lain diperiksa adalah dua orang dari karyawan keluarga korban, tukang bensin didekat kejadian serta yang membantu evakuasi korban.
"Dua orang karyawan keluarga korban. 2 yang evekuasi korban yang ikut memadamkan, satu orang jualan bensin dan satu ikut membantu mengangkat korban," ungkapnya.
Perihal penyelidikan lebih dalam di bengkel tersebut, Zazali mengatakan pihak Laboratorium Forensik akan memeriksa kembali.
"Tim labfor kalau datang. Kalau datang ya, karena kita sudah laporan dari awal kejadian. Mungkin kalau datang hari ini kita fasilitasi," ucap Zazali.
Diketahui, Kapolsek Jatiuwung sebelumnya mengungkap pihaknya menemukan plastik yang diduga berisi bensin.
Baca Juga: Yunani Dilanda Kebakaran Hutan, Ribuan Warga Terpaksa Mengungsi
"Kami lakukan penyelidikan setelah mendapatkan informasi jika kebakaran itu disengaja," kata Zazali saat dihubungi, Senin (9/8/2021).
Ditemukan barang bukti berupa plastik yang diduga tempat bensin," tambahnya
Sementara itu, Warga Galung, Cibodas, Fahmi (30) mengatakan ada orang yang melempar sesuatu ke dalam bengkel tersebut.
"Jadi, katanya ada orang yang liat melempar sesuatu, " ujar Fami saat ditemui di didepan Bengkel, Sabtu (7/8/2021).
Fahmi menceritakan, sebelum peristiwa kebakaran tersebut terjadi. Salah satu anak korban cekcok dengan pacarnya di dalam bengkel, pada malam itu.
"Sebelumnya, (kebakaran) salah satu anaknnya cekcok dengan pacarnya, malam itu juga ada yang cekcok," tutupnya.
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Berita Terkait
-
Kebakaran Hanguskan Rumah WNI di Tawau Malaysia, Konsulat RI Sigap Berikan Bantuan
-
Pramono Anung Sidak Lokasi Kebakaran, Jakarta Darurat Fasilitas Damkar?
-
Bengkel Pesawat FL Technics Indonesia Kini Gunakan Teknologi Hijau
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024