Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 06 Agustus 2021 | 18:45 WIB
Lampung gempa. Lampung gempa 5,5 SR dengan pusat gempa dekat dengan Ujung Kulon Banten, di kawasan 106 km Barat Daya Tanggamus-Lampung.

SuaraBanten.id - Lampung gempa. Lampung gempa 5,5 SR dengan pusat gempa dekat dengan Ujung Kulon Banten, di kawasan 106 km Barat Daya Tanggamus-Lampung.

Pantauan di Twitter, banyak warganet juga merasakan adanya gempa di Jakarta.

"Ada gempa katanyaa." @asahidilaut

"Lucunya tetangga gua pada gak nyadar juga ada gempa," kata @DlMWITTED.

Baca Juga: Warga Sukabumi Dengar Suara Gemuruh sebelum Rasakan Goncangan Gempa

Diketahui, BMGK sempat melaporkan terjadi gempa bumi 5,5 SR di kawasan di Barat Daya Tanggamus-Lampung.

Gempa bumi tersebut terjadi sekitar pukul 18.08 WIB.

"#Gempa Mag:5.5, 06-Agu-21 18:08:15 WIB, Lok:6.43 LS,104.58 BT (106 km BaratDaya TANGGAMUS-LAMPUNG), Kedlmn:10 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKG."

Load More