SuaraBanten.id - Sederet ustaz kini sudah bak selebriti lantaran banyak menarik perhatian para pengikutnya.
Tak hanya para artis yang belakangan diketahui mempunyai rumah mewah. Namun, para ustaz tajir ini juga mempunyai rumah yang tak kaleng-kaleng, bahkan ada yang padukan gaya Eropa dan Timur Tengah di rumahnya.
Berikut lima ustaz tajir Indonesia yang mempunyai rumah fantastis. Kelimanya yakni, Ustaz Adi Hidayat, Ustaz Solmed, Ustaz Abdul Somad, Ustadz Riza Muhammad, dan Habib Usman bin Yahya suami Kartika Putri
Yuk simak ulasan selengkapnya soal rumah lima ustaz tajir Indonesia yang punya hunian yang istimewa.
Baca Juga: Soroti Puan Maharni Kritik Jokowi di Publik, Pengamat: Komunikasi Keduanya Kurang Baik
1. Ustadz Adi Hidayat
Kanal YouTube CERITA UNTUNGS sempat mengajak netizen untuk mengintip rumah Ustaz Adi Hidayat yang tampak bergaya modern.
Ada teras dengan beberapa kursi yang ditata rapi. Rumah dominan warna putih dengan jendela bersih dan kinclong.
Bagian dalam rumah juga tampak luas, terdiri dari beberapa ruangan dengan perabot dan barang-barang yang tertata rapi.
Ruang tamu di rumah Ustadz Adi Hidayat terlihat cukup besar. Ada beberapa sofa yang ditata rapi di sana.
Baca Juga: 5 Ustadz Tajir Melintir di Indonesia, Rumahnya Besar Banget Ala Vila Timur Tengah
Terdapat lemari sudut ruangan yang digunakan untuk memajang beberapa hiasan.
Berita Terkait
-
Abidzar Ultah, Kenang Momen Menyentuh Rayakan Bareng Uje Dulu: 12 Tahun Nggak Bareng...
-
Ultah Berdekatan, Abidzar Al Ghifari Rayakan Pertambahan Umur di Makam Almarhum Uje
-
Sebelum Resmi Mualaf, Ruben Onsu Belajar Islam 4 Tahun Didampingi Suami Kartika Putri
-
Sarwendah Sekarang Kerja Apa? Ramai Dicari Tahu gara-gara Rumah Mewahnya Viral
-
Viral Velocity di Makam, Begini Adab Ziarah Menurut UAS
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan