SuaraBanten.id - Sederet selebriti baru-baru ini diterpa kabar duka lantaran kehilangan orangtua. 5 orangtua artis meninggal dunia usai berjuang melawan Covid-19.
Terbaru artis ibu Amanda Manopo meninggal dunia Minggu (25/7/2021) sore sekira pukul 16.00 WIB.
Selain Ibunda Amanda Manopo, berikut daftar artis yang kehilangan orangtua akibat Covid-19.
Covid 19 menjadi penyebab sejumlah orangtua artis meninggal dunia. Deretan orangtua artis yang meninggal dunia yakni, ibunda Tompi, ibunda Mahalini, ayah Irwansyah, ibunda kartika putri, serta ustaz Solmed. Berikut paparan orangtua artis meninggal dunia karena Covid-19:
1. Ibunda Kartika Putri meninggal Covid-19
Ibunda Kartika Putri meninggal dunia pada Sabtu (10/7/2021) pukul 2.30 WIB. Dia tutup usia saat berjuang melawan covid-19.
Perempuan asal Palembang ini mengaku ikhlas melepas ibunya untuk selama-lamanya. Dia bahkan memastikan tak ada air mata yang jatuh saking dia berserah pada Tuhan.
2. Ibunda Tompi meninggal positif Covid-19
Tompi mengungkap wafatnya sang ibu, Safira pada 23 April 2021. Rupanya ibu dari personel Trio Lestari ini wafat karena Covid-19.
Baca Juga: Update 26 Juli: Positif Covid-19 Tambah 28.228 Kasus, 40.374 Orang Sembuh
Vonis Covid-19 ini tak lama setelah ibu Tompi pulang dari Jakarta ke Lhokseumawe, Aceh.
"Setelah dicek Covid, positif," jelas Tompi.
Tompi juga mengungkapkan wafatnya sang ibu juga dipengaruhi oleh fasilitas kesehatan terutama soal Covid-19 yang belum memadai di tempat kelahirannya tersebut.
3. Ayah Irwansyah meninggal Covid-19
Ayah artis Irwansyah, Umar Efendi, meninggal dunia setelah terpapar covid-19. Ketika masih sakit, dia sempat menolak dibawa ke rumah sakit.
Ayah Irwansyah, Umar Efendi, meninggal dunia pada Kamis (8/7/2021). Saat terpapar covid-19, dia sempat jalani isolasi mandiri selama seminggu.
Tag
Berita Terkait
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Kembali Jadi Kakak Fajar Sadboy di Film, Amanda Manopo: Bisa Diganti Gak Sih?
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini