SuaraBanten.id - Wali Kota Cilegon Helldy Agustian absen ngantor 3 hari. Wali Kota Cilegon Helldy Agustian absen ngantor 3 hari lantaran diduga kontak erat dengan orang positif Covid-19.
Dalam rapat paripurna, tak nampak kehadiran Wali Kota Cilegon Helldy Agustian. Helldy Agustian sambutan secara daring dalam paripurna tersebut.
Saat dikonfirmasi SuaraBanten.id, Helldy mengaku dirinya saat ini sedang beristirahat dirumah terlebih dahulu.
"Iya saya lagi istirahat dulu di rumah, ngeri juga kondisi sedang kaya gini," katanya di Cilegon
Baca Juga: Kisah Pilu Tukang Bubur, Perbolehkan Makan di Tempat Hingga Didenda Rp5 juta
Saat disinggung, dirinya kontak langsung dengan orang positif Covid-19 pada Senin lalu. Helldy tidak menjelaskan secara rinci hal tersebut, Namun Helldy mengaku langsung melakukan tes sweb antigen dan mendapatkan hasil negatif.
"Iya saya sudah tes sweb, terus sekarang sedang nunggu hasil PCR, semoga hasilnya negatif," ujarnya.
Dikatakan Helldy, Kedati dirinya saat ini beristirahat, namun saat paripurna penyampaian peraturan daerah Kota Cilegon dirinya menyampaikan langsung melalui daring.
"Iya tadi daring, saat paripurna," kata mantan sales Toyota itu.
Saat kembali disinggung kapan dirinya akan kembali ngantor. Helldy membeberkan, jika hasil PCR sudah keluar dan hasilnya negatif, pekan depan dirinya akan kembali ngantor.
Baca Juga: Ngaku Muslim Saat Minta Sumbangan, Kedok Wanita Terbongkar Saat Tak Bisa Baca Al-Fatihah
"Paling Senin depan saya bisa ngantor, sekarang sedang istirahat dulu," pungkasnya.
Kontributor : Adi Mulyadi
Berita Terkait
-
Profil dan Agama Robinsar Wali Kota Cilegon
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
Helldy Agustian Pilih Tak Ngantor Selama Masa Tenang Hingga Pencoblosan Karena Alasan Ini
-
Hadiri Deklarasi Dukungan Andra Soni-Dimyati, Bawaslu Sebut Nana Supiana Terbukti Melanggar
-
Helldy Agustian Paparkan Peluang Investasi di Cilegon Kepada Perwakilan 24 Kedutaan Besar
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI