SuaraBanten.id - Terungkap, Komika Mongol Stres mengaku pernah sembah setan. Komika Mongol Stres pernah sembah setan saat ia masih berusia sangat muda.
Mongol sembah setan diajak ibu. Mongol sembah setan bergabung Children of God (COG). Diketahui Children of God organisasi Satanic atau organisasi penyembah setan.
Mongol akui sembah setan saat ngobrol bersama Chef Haryo Pramoe. Ia membongkar ikut ke dalam aliran itu karena sang ibu yang merupakan sesepuh di organisasi tersebut.
"Masih muda lah chef. Mama saya dulu adalah salah satu elders dari COG, Children of God. Itu adat, pimpinannya di Indonesia di deportasi," ucap Mongol dilasir dari channel YouTube Chef Haryo Pramoe.
Baca Juga: Parah Banget! Cek Handphone, Suami Temukan Video Ena-ena Istri Dengan Pria Lain
"Mama saya adalah elders. Mama mungkin dia lagi stres memikirkan kandungannya mungkin menjanjikan Mongol menjadi penyesatan. Karena saat ketemu bule mereka bilang Mongol adalah bagian dari mereka, kita nggak mikir lain. Ya udah 'gabung dengan kita'. Mereka orang Amerika," kata Mongol.
Kata Mongol, bukan hal yang mudah bisa lepas dari jeratan organisasi tersebut. Pemilik nama asli Rony Immanuel itu mengatakan bahwa di Asia ada 7 aliran general penyesatan satanic. Jika general keluar dari Children of God, akan berakibat buruk mulai dari cacat hingga kematian.
"Jadi ada tujuh general utama penyesatan satanic di Asia. Ada tujuh, India, Thailand, Thailand mati sudah. Satanic keluar itu die atau cacat," pungkasnya.
7 tahun jadi anggota Satanic, Mongol memutuskan bertobat.
"Saya bertaubat tahun 1997, 14 Februari. Waktu itu di momen Valentine," bebernya.
Baca Juga: Pernah Jadi Pemuja Setan, Komedian Mongol Stres Bertaubat saat Valentine
Ia semakin religius mendalami agama Kristen. Mongol sendiri sudah berdamai dengan masa lalunya yang pernah jadi penyembah setan.
Berita Terkait
-
Mongol Stres Hingga The Soulful Meriahkan HUT ke-32 ANTV
-
Profil Mongol Stres, Komika yang Singgung soal Moral di Hadapan Wapres Gibran
-
Komika Mongol Singgung Moral di Hadapan Gibran, Warganet: Contoh Nyata lagi Duduk di Depan
-
Mongol Stres dan Dedikasinya untuk Sulawesi Utara, dari Bansos hingga Pembangunan Daerah
-
Misi Mongol Buktikan Diri di Dunia Politik, Siap Terjun di Pilkada 2029
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Desa Hargobinangun Masuk 40 Besar BRILiaN, UMKM Lokal Terus Berkembang Bersama BRI
-
Akselerasi Inklusi Keuangan di Pedesaan, Bank Mandiri Gandeng BUMDes dan UMKM Lokal
-
Undang Ratusan Industri dan Ormas, Kapolres Cilegon Pastikan Tak ada Ampun Bagi Preman
-
Ketua, Waka Kadin Cilegon, dan Ketua HNSI Jadi Tersangka, Buntut Minta Jatah Proyek Tanpa Lelang
-
Ancam Setop Proyek CAA, Ketua HNSI dan HIPMI Digilir Polda Banten