SuaraBanten.id - Lagi asik olahraga emak-emak di Cisoka Tangerang temukan mayat bayi terbungkus plastik. Awalnya, emak-emak bernama Suherka (59) lagi asik olahraga dengan berjalan santai. Saat asik olahraga emak-emak di Cisoka Tangerang itu temukan mayat bayi terbungkus plastik.
Emak-emak temukan mayat bayi terbungkus plastik. Awalnya emak-emak sedang berjalan santai, sesampainya dilokasi kejadian emak-emak temukan plastik hitam besar di pinggir jalan. saat memastikan isinya emak-emak temukan bayi tak bernyawa.
Penemuan mayat bayi itu mengegerkan warga Kampung Manggu RT 014 RW 004, Desa Cisoka, Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang. Diduga, bayi malang yang sengaja dibuang tersebut merupakan hasil hubungan gelap di luar nikah.
Suherka sebut mayat bayi ditemukan sekitar jam 07.35 WIB, saat dirinya sedang melakukan olah raga pagi dengan berjalan santai.
Baca Juga: Batal Berangkat, Puluhan Jemaah Haji Banten Ramai-ramai Ambil Uang Pelunasan Haji
Saat melalui lokasi penemuan mayat bayi, ia melihat ada bungkusan plastik hitam di pinggir jalan. Saat dibuka, ternyata isinya adalah bayi laki-laki yang sudah dalam keadaan tak bernyawa.
“Pas lagi olahraga pagi saya lihat ada bungkusan plastik hitam. Karena ukurannya lumayan besar saya penasaran pas dibuka isinya mayat bayi,” Kata dia kepada wartawan.
Kaget dengan isi bungkusan yang isinya adalah mayat bayi itu dirinya kemudian melaporkan kejadian tersebut ke ketua RT setempat.
“Langsung lapor ke RT setempat kemudian langsung dilaporkan ke Polsek Cisoka,” ujarnya.
Sementara, Kapolsek Cisoka AKP Nurokhman saat dihubungi membenarkan ihwal penemuan mayat bayi laki-laki tersebut.
Baca Juga: BPBD Lebak Minta Warga Waspada Longsor Susulan: Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang
Kata dia, saat ini pihaknya masih melakukan penyelidikan dan mencari siapa pelaku yang tega membuang bayi tak berdosa ini. Dia menduga, jika bayi itu merupakan hasil hubungan gelap diluar nikah.
“Iyaa betul, saat ini masih melakukan penyelidikan lebih lanjut. Saat ini mayat dibawa ke RSUD Balaraja untuk di autopsi,” pungkasnya.
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024