SuaraBanten.id - Baru-baru ini Muhammad Ghaza blak-blakan soal putri Aa Gym sebut ibundanya munafik. Menurut Ghaza, kakaknya Ghaida Tsurayya sepemahaman dengan ayah, Abdullah Gymnastiar.
Muhammad Ghaza Al Ghazali bongkar aib Aa Gym. Tak terima akan hal tersebut Ghaida Tsurayya marahi Teh Ninih yang merupakan ibundanya.
Semakin hari konflik ustaz kondang Aa Gym makin memanas dan melibatkan putra putrinya. Belum lama ini bahkan Muhammad Ghaza secara terang-terangan membongkar aib sang ayah.
Ghaza bongkar aib Aa Gym berbuntut panjang hingga dikatakan bahwa sang kakak yang bernama Ghaida Tsurayya marah besar sampai tega membentak sang ibu kandung, Teh Ninih, sama seperti Aa Gym.
Tak terima ibunda diperlakukan seperti itu, Ghaza akhirnya kembali buka suara ke publik terkait sikap tak sopan kakaknya pada Teh Ninih.
Baca Juga: Nasib Pilu Teh Ninih, DIbentak Aa Gym dan Anak Perempuannya di Masjid Daarut Tauhid
Parahnya, Muhammad Ghaza Al Ghazali sampai menyarankan masyarakat agar berpikir ulang untuk mengikuti akun kakaknya karena ia menilai Ghaida sama saja dengan sang ayah.
“Apakah Anda mengenal kakak saya yang bernama Teh Ghaida Tsurayya? Lalu Anda termasuk pengikutnya?” tanya Ghaza, mengawali status teksnya di situs jejaring sosial, dikutip terkini.id- Jaringan Suara.com pada Senin, 14 Juni 2021.
“Menurut saya, lebih baik Anda pertimbangkan lagi karena kakak saya yang satu ini adalah saudari saya yang paling sepemahaman dengan ayah saya.”
Pengakuan berikutnya tak kalah mengejutkan lantaran Ghaza menyebut bahwa Ghaida tega membentak-bentak ibu kandungnya sendiri, di mana itu adalah hal yang tak semestinya dilakukan oleh seorang anak kepada orang tua.
“Bahkan saya tidak habis pikir karena dua tulisan (status Facebook tanggal 3 dan 6 Juni 2021) saya kemarin, ibu saya dibentak-bentak dan dimarahi oleh kakak saya ini,” ungkapnya.
Baca Juga: Kelakuannya ke Teh Ninih Dibongkar Adik, Putri Aa Gym Posting Ungkapan Pasrah
“Saya teringat ketika pertama kali ibu saya dicerai, dengan lugasnya kakak saya mengatakan ‘Mamah itu munafik’ tepat di hadapan bapak KH. Miftah Faridi, dan itu pula yang disebutkan ayah saya,” lanjut Ghaza.
Berita Terkait
-
Pendidikan Aa Gym Vs Ustaz Maulana, Aksinya di Jalanan Bak Langit Bumi
-
Gemas Kena Macet, Aa Gym Turun dari Mobil Tegur Pengendara Motor
-
OJK Cabut PayTren, Ustaz Yusuf Mansur Pernah Disentil Aa Gym: Dia Ceramah Habis Harta Kita
-
Detik-detik Dennis Lim Cium Tangan Aa Gym, Adabnya Jadi Perbincangan
-
Aa Gym Ternyata Anak Perwira TNI AD, Trending Usai Tegur Anak Muda Nongkrong Dekat Pesantren
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Bos Pelaku Manipulasi Takaran MinyaKita Ditangkap di Karawang
-
Wali Kota Cilegon Bakal Panggil Manajemen PT PDSU, Klarifikasi Kemungkinan PHK Karyawan
-
Terancam PHK Gegera Efisiensi, Puluhan Karyawan PT PDSU Ngadu ke Wali Kota Cilegon
-
Modus Manipulasi Takaran Minyakita di Tangerang, Jual Minyak Pakai Merek Lain
-
PSU Sedot Dana Penanganan Bencana, Bupati Serang Berharap Bantuan BNPB