SuaraBanten.id - Jajaran RT RW di Kelurahan Gandasari, Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang kecolongan. Bagimana tidak, gegera warga positif corona tak lapor, sebanyak 48 warga Jatiuwung tepatnya di RT 01/03 Kelurahan Gandasari Positif Covid-19.
Diketahui, warga positif Covid-19 awalnya mudik dan kembali pulang ke rumahnya. Saat masuk kerja, warga tersebut di tes swab dan warga itu positif Covid-19.
Warga tak beritahu RT jika positif Covid-19. Bahkan warga postif Covid-19 berinteraksi dengan warga lain seperti biasa. Warga positif Covid-19 berkumpul dengan warga lain di lingkungan rumahnya.
Ketua RT01/03, Panji Buana menjelaskan kronologis terjadi penyebaran virus Corona di wilayahnya. Berawal dari seorang warga yang terkonfirmasi positif, namun dia tidak melapor.
Baca Juga: Viral Babe Haikal Sebut Teuku Umar dan Tuanku Imam Bonjol Radikal
"Ada warga yang mudik Lebaran, saat dia kembali dan mulai bekerja, perusahaanya menyuruh untuk swab, hasilnya positif, " ujar Panji saat ditemui di lokasi, Senin (7/6/2021).
"Namun, si warga ini tidak lapor ke RT kalau dia positif, " imbuhnya.
Panji mengatakan, warga yang positif itu, dia tetap berinteraksi dengan masyarakat, seperti bermain catur atau berkumpul bersama.
Menurutnya, orang yang terkonfirmasi ini itu merasa sudah sehat. Padahal termasuk dalam orang tanpa gejala (OTG).
"Mungkin kalau si warga itu imunnya kuat, tidak merasa sakit, tapi kalau dia berinteraksi dengan warga lainnya yang imunnya turun kan bisa menjangkit," kata Panji.
Baca Juga: Laporan Ustaz Adi Hidayat Ditanggapi Santai Eko Kuntadhi: Ulah Fahd Pahdepie
Panji menerangkan, jika kasus Covid-19 yang terjadi di wilayahnya merupakan klaster permukiman.
Berita Terkait
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
Atalia Praratya Positif COVID-19, Ridwan Kamil Lolos dari Penularan?
-
Sempat Antar Suami Daftar Pilgub Jakarta Lalu Batuk Pilek, Atalia Positif Covid-19, Ridwan Kamil Minta Doa
-
Donald Trump Ditembak Saat Kampanye, Kepolisian Jepang Tak Mau Kecolongan dan Bakal Lakukan Ini
-
Bikin Pangling saat Pakai Kebaya, Amel Carla Dibilang Mirip Krisdayanti sampai Angela Gilsha
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI