SuaraBanten.id - Nagita Slavina kenakan pakaian adat papua menuai kritik. Nagita Slavina tak mewakili perempuan asli Papua menjadi alasan yang dilontarkan pengkritik.
Dalam cuitan sang pengkritik tersebut, ia heran masa non OAP mewakili pribumi. Diketahui OAp merupakan Orang Asli Papua.
Baru-baru ini Nagita Slavina ditunjuk sebagai Duta PON XX yang digelar tahun ini di Papua. Nagita Slavina dan Raffi Ahmad yang juga ditunjuk sebagai Duta PON XX pun melakukan sesi pemotretan mengenakan baju adat Papua.
Usai hasil pemotretan beredar, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad malah mendapat kritik kala hasil fotonya mengenakan pakaian adat Papua guna mempromosikan Pekan Olarhraga Nasional PON XX itu. Ini karena Nagita dinilai tak mewakili perempuan asli Papua.
Baca Juga: Nagita Slavina Diprotes Pakai Baju Adat Papua, Ruri Repvblik Ditawar Sejenis
Berikut potret Nagita Slavina kenakan baju adat Papua yang tuai kritik.
1. Bukan hanya satu, Nagita Slavina mengenakan tiga jenis busana adat Papua yang telah dimodifikasi.
2. Penunjukan Nagita Slavina sebagai Duta PON XX mendapat kritik lantaran dianggap tidak merepresentasikan perempuan asli Papua.
3. Protes tersebut dicuitkan akun @gyozagonza di Twitter. Di situ, dia mengunggah artikel yang menuliskan tentang potret Nagita Slavina dalam balutan pakaian Papua.
"Karena tidak ada lagi perempuan Papua Barat untuk mewakili budaya mereka sendiri. Apropriasi (kesadaran terhadap budaya) tuh bukan cantik ya," cuitnya berbahasa Inggris dikutip Senin (1/6/2021).
Baca Juga: Nagita Slavina Disebut Lakukan Apropriasi Budaya dan Berita Terpopuler Lainnya
4. Pengkritik tersebut kecewa mengapa tidak menunjuk orang asli Papua langsung untuk kampanye ini. Menurutnya, cantik tidak melulu identik dengan kulit putih.
"Bikin alasan terus untuk non-OAP, meskipun mereka memiliki lebih banyak privilege dari ko. Heran kenapa standar kecantikan masih kulit putih atau rambut lurus dll. Masa non-OAP mewakili orang pribumi di tanah pribumi? Make it make sense," tuturnya.
Berita Terkait
-
Jejak Digital Raffi Ahmad Blunder di Threads Disamakan dengan Fufufafa, Surat Prabowo Lupa Dihapus
-
Posting Surat Prabowo Dukung Pasangan RIDO, Raffi Ahmad Trending di Media Sosial
-
Raffi Ahmad Sibuk Jadi Utusan Khusus Presiden, Nagita Slavina Jadi Bos RANS Entertainment
-
Gelar Jajarans, Nagita Slavina Hadirkan Makanan khas Indonesia hingga Mancanegara
-
Beda dari Baim Wong ke Nagita Slavina, Paula Verhoeven Jaga Pandangan Ketika Didekati Raffi Ahmad
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024