SuaraBanten.id - Belum lama ini momen haru Mama Rieta atau Rieta Amilia menjadi sorotan di media sosial. Mama Rieta rindu Nagita Slavina dan Raffi Ahmad.
Rieta Amilia menangis Nagita Slavina dan Raffi Ahmad jarang mengunjunginya karena disibukkan dengan segudang pekerjaan.
Rieta Amilia sering ngobrol baik dengan Raffi Ahmad maupun Nagita Slavina.
"Awal perkawinan mereka pernah (ngobrol bareng), tapi sekarang udah nggak pernah. Mereka terlalu sibuk sekali," kata Rieta Amilia saat dihipnotis di kanal YouTube Uya Kuya Tv, Sabtu (24/4/2021).
Baca Juga: Bikin Haru, Azka Anak Kru KRI Nanggala 402 Sempat Kunci Pintu Kamar Ayahnya
Namun di sisi lain, Rieta Amilia mengaku bangga dengan pasangan yang menikah pada 2014 itu. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina menggapai kesuksesan di umur terbilang muda.
"Happy, bangga," ujarnya.
Kendati begitu, dia tidak memungkiri sangat merindukan waktu bersama-sama anak dan menantunya. Sayangnya dia tidak mau terlalu menuntut banyak.
"Tapi satu hal, mereka punya orang tua dan mertua. Tapi aku juga nggak bisa nuntut banyak-banyak sih. Aku ngerti. Cuma kan hati seorang ibu itu ada keinginan untuk kumpul sama anak-anaknya, susah," tuturnya berlinang air mata.
Baca Juga: Momen Ariel NOAH Dipeluk Bunga Citra Lestari, Netizen Doakan Semoga Jodoh
Berita Terkait
-
Pendidikan Nagita Slavina vs Arumi Bachsin, Sesama Ibu Pejabat tapi Adabnya Dibilang Beda Banget
-
Rayyanza Rayakan Ulang Tahun di Sekolah Elite-nya, Isi Bingkisan untuk Teman Sekelas Gak Main-Main
-
Kecil-Kecil Menginspirasi, Nagita Slavina Punya Ide Bikin Camilan Sehat Berkat Rayyanza
-
Kini Jadi Istri Utusan Khusus Presiden, Nagita Slavina Diminta Tak Sombong Lagi: Banyak Main Sama Arumi Bachsin
-
Jeje Govinda Unggul di Pilkada Bandung Barat, Syahnaz Sadiqah Diminta Perbaiki Akhlak Demi Martabat Suami
Tag
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Program Special BRIguna Dalam Rangka HUT ke-129 BRI: Tersedia Suku Bunga Mulai dari 8,129%
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen