SuaraBanten.id - Belum selesai Ustaz Zacky Mirza mengucap kalimat tauhih "La Illa..." tubuhnya sudah ambruk dari tempat duduknya memberikan tausiyah di Pekan Baru.
Tubuh Ustaz bernama lengkap Ahmad Zacky Mirza yang mengenakan baju kokoh warna hijau dan mengunakan kopiah warnah putih terjatuh ke arah kiri.
Tangannya menyentuh gelas yang berada di depannya hingga jatuh ke lantai. Dengan sigap empat orang yang diduga panitia menangkap tubuh Ustaz Zacky Mirza yang lemaas tak berdaya.
Video detik-detik Ustadz Zacky Mirza ambruk saat memberikan tausiyah di Pekan Baru dibagikan di Insta Story Ustaz Zacky Mirza tersebut.
Baca Juga: Ustaz Zacky Mirza Ungkap Kondisi Terkini usai Dikabarkan Meninggal
Dalam postingan selanjutnya, ustadz Zacky Mirza tampak berada di Instalasi Gawat Darurat (IGD) sebuah rumah sakit setempat. Wajahnya pucat, tubuhnya pun lemas terbaring di ranjang rumah sakit.
Dilarikan ke RS Pangkalan Kerinci.
Ustadz Zacky Mirza ambruk saat ceramah di Pekanbaru, Riau. Dia pun langsung dilarikan ke Rumah Sakit Efarina Pangkalan Kerinci pada Senin (19/4/2021) dini hari tadi.
Sang ustadz tampak masih terbaring lemah di rumah sakit. Di tangannya masih tertancap selang infus. Hal itu terlihat dalam sebuah video yang diunggah di Insta Story Ustaz Zacky Mirza.
Terdengar suara seseorang yang minta doa untuk kesembuhan sang ustadz dalam video tersebut.
Baca Juga: Ustaz Zacky Mirza Diisukan Meninggal, Istri Jelaskan Kondisi Terakhir
"Assalamualaikum, mohon doa semuanya untuk Ustadz Zacky Mirza yang baru saja ceramah di Pekanbaru," katanya.
Berita Terkait
-
Hidung jadi Mancung Usai Operasi, Apakah Berkaitan dengan Penyakit? Bagaimana Hukum dalam Islam?
-
Eks Asisten Catut Nama Ustaz Adi Hidayat hingga Rugikan Orang, Ustaz Zacky Mirza Turun Tangan Minta Tanggung Jawab
-
Ustaz Zacky Mirza Mendadak Sambangi Kantor Polisi Bareng Pengacara, Ada Apa?
-
Meresahkan, Aksi Para Bocah Nongkrong di Jembatan hingga Joget di Tengah Jalan, Diduga karena Ikuti Tren TikTok
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab