SuaraBanten.id - Dosen sekaligus pakar komunikasi Ade Armando menyebut orang yang memaksa perempuan berjilbab merupakan kaum berpikiran sempit.
Pernyataan itu diungkapkan Ade Armando dalam video berjudul 'Mereka yang (Ingin) Melepas Jilbab' yang diunggah Cokro TV, Rabu (14/4/2021).
Ade Armando mengawali pernyataannya dengan mengangkat sebuah kisah tragis seorang mahasiswi yang dipermalukan, dijambak, hingga disebut 'Pelacur' oleh orangtuanya sendiri hanya karena berfoto tanpa menggunakan jilbab.
Foto tersebut diketahui, hanya untuk koleks pribadi mahasiswi tersebut yang disimpan dalam laptopnya.
Baca Juga: Sindir Konten Artis Pamer Harta, Ade Armando: Tak Mikir Kondisi Masyarakat
Ade Armando mengungkapjan kisah yang dialami mahasiswi itu bukanlah satu-satunya kisah penindasan bagi perempuan yang tidak ingin atau belum ingin berjilbab.
Maret lalu, kata Ade Armando, Human Rights Watch meluncurkan sebuah laporan 150 halaman berjudul 'Aku Ingin Lari Jauh: Ketidakadilan Aturan Berpakaian Bagi Perempuan di Indonesia.'
"Laporan itu mendokumentasikan perjalanan para perempuan di beberapa kota di Indonesia yang menolak berjilbab dan akibatnya mengalami perundungan, bullying habis-habisan," ungkap Ade Armando.
Ade Armando mengungkapkan, tekanan untuk berjilbab itu bisa datang dari berbagai penjuru, seperti orangtua, teman, senior, pihak sekolah, atasan, dan lain-lain.
"Ini lazim sekali terjadi pada siswi-siswi yang menempuh pendidikan di Sekolah Negeri," ujar Ade.
Baca Juga: Dikritik Ade Armando, Pamer Bulan Madu Atta Halilintar - Aurel Memalukan
Seorang siswi tidak berjilbab, katanya, akan terus diganggu dengan pertanyaan dari teman-temannya yang menyatakan "Kan berjilbab itu wajib?"
Berita Terkait
-
Ade Armando: Hafal Al Quran Zaman Sekarang Manfaatnya Apa? Simak Penjelasannya!
-
Dipertanyakan Ade Armando, Ini Manfaat Menghafal Al-Qur'an menurut Agama Islam
-
Ade Armando Kerja Apa? Kini Blunder Pertanyakan Manfaat Menghafal Al-Qur'an
-
Kekayaan Ade Armando, Tuai Kontroversi Usai Pertanyakan Manfaat Hafalan Al-Quran
-
Ade Armando Lulusan Mana? Blunder Pertanyakan Manfaat Menghafal Al-Quran
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Hari Pertama Pembebasan Tunggakan Pajak dan Denda di Samsat Cikande, Petugas Kurang Persiapan
-
Samsat Kota Serang Diserbu Warga, Antre Sejak Subuh Demi Bebas Tunggakan Pajak dan Denda
-
Curhat Warga Serang Pemilik Corolla DX 1980 Bayar Pajak Rp982 Ribu, Padahal Nunggak 9 Tahun
-
Dari Korea, Amerika, ke Nigeria: Kisah Sukses Parfum dari Sidoarjo Didukung BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Tolong Bupati Lebak! Ada Warga Tinggal di Gubuk Reot yang Nyaris Roboh