SuaraBanten.id - Prabowo Subianto nostalgia memperlihatkan foto lawas kelahiran Didit Hediprasetyo, anak semata wayang Prabowo dan Titiek Soeharto. Dalam foto itu ada juga mendiang Presiden Soeharto. Namun netizen sibuk berkomentar bahas Mayangsari, istri Bambang Trihatmodjo saat ini.
Dalam foto lawas itu, Prabowo bersama mantan istri dan keluarga Cendana. Prabowo mengunggah foto lawas ketika menemani istrinya, Titiek Soeharto, melahirkan Didit.
Prabowo diketahui menikah dengan anak Soeharto dan Siti Hartinah atau Ibu Tien, Titiek, pada 1983 silam.
Hanya saja, keduanya bercerai setelah 15 tahun membina hubungan rumah tangga. Dari pernikahan Prabowo dan Titiek, keduanya dikaruniai anak laki-laki bernama Ragowo Hediprasetyo Djojohadikusumo atau kerap disapa Didit.
Baca Juga: Anies Baswedan Unggul di Survei Capres 2024, Begini Reaksi Jubir Prabowo
Potret lawasnya dibagikan langsung oleh Prabowo lewat akun Instagram @prabowo, pada Selasa 23 Maret 2021.
Dalam foto yang diunggahnya, tampak Prabowo dan keluarga besarnya tengah berada di rumah sakit.
Prabowo menuliskan peristiwa itu terjadi pada 22 Maret 1984. Foto tersebut memperlihatkan Titiek sedang terbaring di tempat tidur rumah sakit.
Titiek menggendong Didiet yang masih baru lahir. Tepat di sisinya, ada Prabowo yang menemani.
“22 Maret 1984,” tulis Prabowo dalam keterangan fotonya.
Baca Juga: Prabowo Pamer Foto Lama Dampingi Istri Lahiran, Publik Salfok Sosok Suharto
Selain Prabowo, keluarga Cendana juga turut serta. Di antaranya ada Presiden Indonesia ke-2 Soeharto dan istrinya, ibu Tien.
Berita Terkait
-
Komunikasi Rezim Prabowo Disebut 'Belepotan', Apa yang Sebenarnya Terjadi?
-
Asisten Patrick Kluivert Singgung Presiden Prabowo, Ada Apa?
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan