SuaraBanten.id - Korban banjir di posko pengungsian di Komplek Ciledug Indah, Karang Tengah, Kota Tangerang menjalani swab antigen.
Langkah ini untuk mencegah terjadinya penyebaran virus Corona dan memunculkan klaster baru Covid-19.
Tes swab antigen dilakukan pihak Puskesmas Pudurenan.
"Kami juga mendirikan posko kesehatan," terang Lurah Pedurenan Ashari Hermawan di lokasi, Minggu (21/2/2021).
Baca Juga: Menteri PU Disebut sampai Marah Saking Sulitnya Anies Diajak Kerja Sama
Ashari menjelaskan ada sebanyak 45 orang dari 250 pengungsi yang dilakukan sempel tes swab antigen.
Hal ini dilakukan untum mencegah terjadinya klaster baru Covid-19 di Kota Tangerang.
"Untuk mencagah adanya klaster di pengungsian, (makanya) dilakukan tes swab, sementara 45 orang yang dijadikan sempel swab test antigen," tuturnya.
Ashari menambahkan, bila nantinya ada warga yang hasilnya reaktif, akan dipanggil oleh puskesmas agar ditindak lanjuti.
"Apabila ada yang reaktif, puskesmas akan memanggil pihak yang bersangkutan," tuturnya.
Baca Juga: Klaim Bisa Atasi Banjir Jakarta Dalam 2 Tahun, Wanita Emas Pertaruhkan Jari
Sebelumnya, Wali Kota Tangerang Arief R Wimansyah meminta warga yang jadi korban banjir diberikan tempat pengungsian berbeda.
Hal ini mencegah terjadi klaster baru di Kota Tangerang.
"Supaya yang sehat tidak bergabung dengan yang sakit atau Orang Tanpa Gejala (OTG)," kata Arief.
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Berita Terkait
-
Dramatis! Begini Kondisi Pelabuhan Tanjung Emas Usai Tembok Penahan Laut Jebol Diterjang Air Pasang
-
Bencana Hidrometeorologi Mengintai: Ini 4 Ancaman yang Wajib Anda Ketahui dan Cara Menghadapinya
-
Dharma Pongrekun Bertemu Pramono di Balai Kota, Nostalgia Masa Pilkada hingga Bahas Banjir Jakarta
-
Penampakan 95 Hektar Lahan Pertanian Terendam Banjir di Ciamis
-
Bareskrim Klaim Masih Tunggu Hasil Audit KKP, Kasus Pagar Laut Kades Kohod Mandek?
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
- Lesti Kejora Dipolisikan karena Cover Lagu Yoni Dores, Ariel NOAH Pasang Badan: Kenapa Dipidanakan?
Pilihan
-
Wacana Dana Parpol Naik 10 Kali Lipat, Wakil KPK Sebut Agar Tidak Ada Korupsi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
Terkini
-
Ditunjuk Gubernur Banten, Rudy Suhartanto Jadi Plh Bupati Serang
-
Tersedia 7 Link DANA Kaget Hari Ini, Klaim Sekarang Jangan Sampai Kehabisan
-
Predator Anak Ajak 3 Bocah Perempuan Nonton Film Porno, Iming-imingi Korban Uang Rp5 Ribu
-
'Kadin Cilegon Minta Jatah Proyek', Anindya Bakrie Kumpulkan Kadin Daerah se-Indonesia
-
Curah Hujan Meningkat, BPBD Lebak Siaga Bencana Longsor