SuaraBanten.id - Hujan deras yang terus mengguyur menyebabkan sejumlah tanah di Pandeglang bergerak. Bahkan menyebabkan ruas jalan provinsi di Desa Sumberjaya, Kecamatan Sumur, Pandeglang terancam ambles.
Berdasarkan informasi yang dihimpun Bantenhits (jaringan Suara.com), pergerakan tanah terjadi pada Selasa (16/2/2021) itu jadi kali kedua pergerakan tanah di lokasi tersebut.
“Jalan nya sedikit lagi ikut ambrol, karena longsoran tanah terus terjadi saat hujan tiba,” kata warga sekitar, Hadi, Kamis (18/2/2021).
Ia selaku perwakilan warga berharap, pemerintah bisa lebih memperhatikan dalam perbaikan jalan karena kondisi lingkungan sekitar yang kian mempprihatinkan. Warga takut longsor semakin meluas hingga ke kawasan pemukiman.
Baca Juga: Rawan Bencana Tanah Bergerak, BPBD Kabupaten Malang Siaga
“Jalan ini sering dilalui kendaraan bermuatan berat, jika tidak segera diperbaiki khawatir longsoran semakin meluas dan ruas jalan jadi ambrol,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Pantai Carita, Ini 7 Alasan Pandeglang Jadi Destinasi Kuliner yang Tak Boleh Dilewatkan
-
5 Kolam Renang di Pandeglang Paling Rekomended, Ini Fasilitas dan Harga Tiket Masuk
-
Hujan Deras Masih Guyur Jakarta, Modifikasi Cuaca Masih Berlanjut
-
BMKG Sebut Jakarta dan Kota-kota Ini Bakal Diguyur Hujan, Waspada Petir!
-
Tanah Bergerak Guncang Bandung, 20 Rumah Rusak
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan