SuaraBanten.id - Artis Adly Fairuz dan Angbeen Rishi dikaruniai anak pertama yang diberi nama Ardashir Behrouz Al Barraq.
Mereka mengucapkan terima kasih atas doa dan dukungan dari orang-orang terdekat.
"Bislmillahhirahmanirahim, assalamualaikum. Sebelumnya terima kasih banyak atas doa keluarga besar, keluarga besar saya, keluarga besar kamu ya Bul (Angbeen)," kata Adly dalam keterangan persnya, Senin (4/1/2021).
"Dan teman-teman di seluruh Indonesia yang sudah mendoakan atas kelahiran anak saya dan Angbeen, Ardhasir Behrouz Al Barraq," sambungnya.
Baca Juga: Selamat, Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Dikaruniai Anak Pertama
Angbeen Rishi melahirkan anak pertamanya bersama Adly Fairuz tepat pada awal tahun, Jumat (1/1/2021) secara cesar. Si bayi lahir dengan berat 3,27 kg dan panjangnya 51 cm.
"Doain supaya anak kita sehat, alhamdulillah kemarin lahir pas tahun baru ya, tanggal 1 bulan 1 tahun 2021. Jam 10 lewat 9 pagi. Lahirnya cesar," kata Angbeen Rishi.
Sebelumnya, Adly Fairuz lewat postingan di Instagram, mengunggah foto sesaat setelah Angbeen Rishi melahirkan.
Pasangan ini masih mengenakan baju hijau, dan selang oksigen juga dipakai Angbeen Rishi.
Dipelukan Adly Fairuz dan Angbeen Rishi, ada bayi mereka yang tampak mungil. Sayang wajah bayi itu ditutupi dengan emoji love, namun tidak dengan namanya.
Baca Juga: Kaleidoskop 2020: Pernikahan Artis Terheboh Selama Pandemi Covid-19
"Ardashir Behrouz Al Barraq," tulis Adly Fairuz di Instagram, Jumat (1/1/2021).
Berita Terkait
-
Kenang Momen Perjodohan Chand Kelvin dan Istri, Adly Fairuz: Dea Minta Dicariin yang Ganteng
-
Istri Adly Fairuz Girang Tahu Sahabatnya Nikah dengan Chand Kelvin
-
Awalnya Iseng Jodohkan, Istri Adly Fairuz Girang Sahabatnya Nikah dengan Chand Kelvin
-
Kenal dari Adly Fairuz, Chand Kelvin Ungkap Proses Perkenalan dengan Calon Istri yang Baru Dilamar
-
Adly Fairuz Pose Mesra dengan Syahnaz Sadiqah, Istri Diwanti-wanti: Hati-Hati Lanjut ke Aplikasi Ojol
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Kolaborasi dengan BRI Antarkan Desa Wunut Jadi Desa dengan Pembangunan Berkelanjutan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran