SuaraBanten.id - YouTuber Atta Halilintar tak memberikan jawaban gamblang ditanya kabar dia dan Aurel Hermansyah putus sehingga batal menikah pada tahun depan.
"Saya sih masih berusaha sebaik mungkin yang saya bisa," kata Atta Halilintar ditemui di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Senin (28/12/2020) malam.
Di luar hubungannya dengan Aurel Hermansyah, YouTuber kondang ini berupaya menyatukan dua belah pihak keluarga lebih dulu. Dia menilai, campur tangan keluarga merupakan bagian dari sebuah pernikahan.
"Karena kan ada prinsip-prinsip, entah keluarga saya, entah keluarga dia yang harus kita sandingkan," ujarnya.
"Saya pokoknya, dari dulu kan saya sudah bilang, saya nggak ada janji-janji, nggak ada-apa. Tapi saya mau berusaha gimana caranya, keluarga pun baik," kata Atta lagi.
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah selama ini tak memproklamirkan status pacaran dengan Aurel.
Kendati begitu, mereka berkomitmen menjalin hubungan. Buktinya saja, pasangan muda ini siap menikah.
Lokasi pernikahan pun telah dipersiapkan. Alih-alih gedung, keduanya sepakat menyelenggarakan di Stadion Gelora Bung Karno.
Namun karena adanya pandemi virus corona, membuat Aurel Hermansyah dan Atta Halillintar menunda pernikahan mereka pada 2020. Terakhir, mereka menyebut akan menikah pada 2021.
Baca Juga: Tahun Baru, Atta Halilintar Susul Aurel Hermansyah ke Bali
Berita Terkait
-
Komentari Aktivitas Anak Aurel Hermansyah, Ragil Mahardika Kena Semprot Netizen: Ngaca!
-
Ogah Bikin 'Gen Halilintar Part 2', Atta Halilintar dan Aurel Sepakat Cuma Targetkan 3 Anak
-
Atta Halilintar Akui Sempat Kesal Diroasting Coki Pardede dan Tretan Muslim
-
Anak-anaknya Disuruh Panitia Turun Panggung, Sikap Aurel Hermansyah Tuai Pro Kontra
-
Ameena Kecanduan Permen Sampai Sering Tantrum, Atta Halilintar Turun Tangan Tegur Mertua!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
Terkini
-
Curanmor Marak! Ini Tips Kapolres Tangerang Agar Motor Anda Aman
-
Sudah Beristri, Oknum Polisi Polres Cilegon Kepergok Mesum dengan Mahasiswi hingga Dipatsus
-
Ratusan Juta Pajak Kendaraan Nunggak, Mobil Para ASN di Serang Kena Stiker Belum Bayar Pajak
-
Pandeglang Mencekam! Hanya Karena Sawit, Pria Ini Tewas Dikeroyok 3 Orang dalam Duel Berdarah
-
Truk Tambang di Banten Kena Jam Malam! Keputusan Gubernur Berlaku Mulai...