SuaraBanten.id - Sebuah jurnal yang dipublikasikan BMJ Sexual & Reproductive Health pada 2019 lalu menyebut, perempuan perokok lebih berpeluang memiliki pasangan lebih dari satu, demikian sebut New York Post.
Dalam publikasi tersebut menuliskan, perempuan peminum dan perokok dianggap dua kali lebih mungkin untuk memiliki lebih dari satu kekasih dibanding dengan perempuan yang tidak melakukan dua hal tersebut.
Peneliti menduga, kaum laki-laki menganggap perempuan yang minum dan merokok menarik karena memiliki cenderungan lebih berani untuk mengambil risiko.
Uniknya, penelitian yang sama melihat bagaimana berolahraga tak hanya memberi dampak positif pada kesehatan, tetapi juga berdampak langsung pada urusan ranjang. Dikatakan perempuan yang berolahraga lebih mudah terangsang daripada perempuan yang tidak berolahraga.
Baca Juga: Merokok Itu Haram atau Halal? Ini Pendapat Ustadz Abdul Somad
Sementara, para peneliti juga menemukan data bahwa laki-laki berpenghasilan di atas rata-rata cenderung memiliki pasangan lebih dari satu. Hal yang sama juga terjadi pada perempuan biseksual dan laki-laki homoseksual .
Data tersebut didapat setelah peneliti dari Universitas Anglia Ruskin mempelajari data relationship pada sekitar 7.000 pasangan di atas usia 50-an.
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi faktor-faktor yang terkait dengan jumlah pasangan seksual seumur hidup yang mereka miliki.
Peneliti berharap temuan ini dapat membantu dokter mengidentifikasi individu yang berisiko paling tinggi terhadap IMS dan komplikasi kesehatan terkait kehidupan mereka.
Baca Juga: Kocak, Nomor WhatsApp Diblokir, Pasangan Ini Berantem lewat mBanking
Berita Terkait
-
Orang yang Tepat di Waktu yang Salah Cuma Mitos, Stop Nyalahin Keadaan!
-
Pilihan Hidup Childfree: Dampak Positif, Negatif, dan Psikologis bagi Kesehatan Perempuan
-
Undang 100 Tamu, Hanya 5 yang Datang! Kisah Pilu Pernikahan Pasangan di AS
-
Kumpul Kebo Marak di Indonesia, Kasus Paling di Daerah Ini
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya