Ilustrasi kebakaran (Shutterstock).
SuaraBanten.id - Kebakaran terjadi di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, dan menewaskan dua warga setelah terjebak di dalam kamar mandi, Jumat (18/12/2020), sekitar jam 11.15 WIB.
Petugas piket Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Jakarta Selatan Ruwanto menyebutkan, "korban dua orang, kedua-duanya tewas."
Kebakaran terjadi di rumah tinggal di Jalan Raya Bambu 1 RT 9, RW 6, Kelurahan Pasar Minggu, Kecamatan Pasar Minggu.
Sebanyak dua unit mobil pemadam kebakaran beserta 10 petugas dikerahkan untuk memadamkan api.
Baca Juga: Polisi Beberkan Penyebab Tewasnya 6 Tamu Korban Kebakaran Wisma di Inhil
Hingga kini petugas masih melakukan upaya pendinginan, untuk identitas korban masih ditelusuri. [Antara]
Berita Terkait
-
Puskesmas Pasar Minggu Buka Layanan On The Spot Cek Kesehatan Gratis, Syaratnya KTP atau KK
-
Potret Dharma Pongrekun Blusukan dan Sapa Warga di Pasar Minggu
-
Ngeri! Pria di Pasar Minggu Ngamuk hingga Todongkan Senpi ke Anggota PPSU saat Bersihkan Jalan, Begini Kronologinya
-
Sempat Dipukuli Warga, Pemuda Pencuri Motor di Pasar Minggu Ternyata Residivis
-
Trisna Dikeroyok Warga karena Kepergok Curi Motor di Pasar Minggu, Kini Ditahan Polisi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan