SuaraBanten.id - Penghitungan surat suara di TPS 16 tempat calon Wali Kota Tangsel nomor urut 3, Benyamin Davnie, dilakukan Rabu siang.
Penghitungan surat suara ini pun menarik antusiasme warga yang berada di Kelurahan Lengkong Karya, Serpong Utara.
Ada reaksi menarik yang ditunjukkan warga saat menyaksikan penghitungan suara itu.
Sejumlah emak-emak bertepuk tangan dan teriak senang saat petugas KPPS menyebut paslon nomor 3 yang disebut mendapat pilihan suara warga.
Baca Juga: 6 TPS di Cipayung Depok Usung Tema Rumah Adat, Habiskan Rp 6 Juta per TPS
Tetapi, ketika petugas KPPS lain menyebut paslon nomor urut lain, sekelompok ibu-ibu itu meresponnya biasa saja.
Proses penghitungan suara itu hanya dilakukan oleh petugas KPPS.
Pintu masuk ke TPS dan sekelilingnya pun diportal dengan tali rapia. Pertanda selain petugas dilarang masuk.
Sebelumnya diberitakan, Benyamin Davnie mencoblos di TPS tersebut bersama istri dan anak-anaknya.
Dia berjalan kaki dari rumah ke TPS lantaran jaraknya diperkirakan hanya 100 meter.
Baca Juga: Ditanya Kasus 'Bingkisan' Pilkada Tangsel, Benyamin: Kita Sangat Dirugikan
Dalam Pilkada kali ketiga ini, Benyamin menargetkan 40 persen perolehan suara dari total suara keseluruhan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Syok Lihat Sampah Tak Terurus di Pasar Caringin, Dedi Mulyadi : Ini Pasar Atau Sawah?
-
Dinilai Berbahaya, Eks Pegawai KPK Bongkar Dosa-dosa Lili Pintauli usai jadi Stafsus Walkot Tangsel
-
Pilkada Serang 2024 Bermasalah, MK Perintahkan PSU di Seluruh TPS, Ini Respon KPU Banten
-
Pemkot Tangsel Sediakan 35 Puskesmas untuk Cek Kesehatan Gratis, 3 RSUD Jadi Rujukan
-
Hakim Saldi Isra Marah Gegara KPU Jatim Tidak Jawab Tegas Pertanyaan Jumlah TPS
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 3 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 Mei: Klaim Permata dan Pemain OVR 107 Gratis
- Mauro Zijlstra: Proses Naturalisasi Timnas Indonesia Berjalan, Lagi Urus Paspor
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
Akselerasi Inklusi Keuangan di Pedesaan, Bank Mandiri Gandeng BUMDes dan UMKM Lokal
-
Undang Ratusan Industri dan Ormas, Kapolres Cilegon Pastikan Tak ada Ampun Bagi Preman
-
Ketua, Waka Kadin Cilegon, dan Ketua HNSI Jadi Tersangka, Buntut Minta Jatah Proyek Tanpa Lelang
-
Ancam Setop Proyek CAA, Ketua HNSI dan HIPMI Digilir Polda Banten
-
Pimpian Grib Jaya Serang Ditangkap Polisi, Gelapkan 13 Mobil dari Banten ke Lampung