SuaraBanten.id - Irna Narulita akan kembali ngantor (back to office) di kantor Bupati Pandeglang, setelah menjalani masa cuti kampanye Pilkada dari 26 September sampai 5 Desember 2020. Selama cuti, jabatan Bupati Pandeglang dijabat oleh Pejabat Sementara (Pjs).
“Ibu mulai masuk kerja (Sebagai Bupati Pandeglang) Senin 7 Desember. Itu hari pertama masuk kerja, setelah menjalani cuti kampanye,” kata Irna saat dihubungi Bantenhits, Kamis (3/12/2020).
Sementara Asda I Sekretariat Daerah Pandeglang, Ramadani mengatakan, status Irna Narulita setelah masuk kerja lagi sebagai Bupati devinitif, yang akan menjalankan tugas sebagaimana mestinya.
Namun hal yang menjadi fokus utama adalah menyukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2020, terutama pada peningkatan partisipasi pemilih.
Baca Juga: Strategi Para Kandidat Kampanye Pilkada di Tengah Pandemi
Sebelum Irna cuti, lanjut Ramadani, Bupati menekankan agar para pegawai membantu meningkatkan partisipasi pemilih di tengah pandemi Covid-19.
“Pesan Ibu Irna tidak lepas dari kekhawatiran adanya penurunan partisipasi, karena Pilkada dilaksanakan di tengah situasi tidak normal karena pandemi,” ujarnya.
“Kami kira aparatur pemerintah selama ini aktif melakukan sosialsiasi dengan caranya masing-masing tentunya,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Soal Kans Turun Gunung Ikut Kampanye RK di Jakarta dan Lutfi di Jateng, Jokowi: Nanti Diputuskan
-
Cawagub Kun Wardana Umbar Janji Pemenuhan Air Bersih Bagi Warga Jakarta
-
Gabungan Harta Kekayaan Mertua Beby Tsabina, Dituding Bangun Politik Dinasti
-
Kontroversi Dimyati Natakusumah Mertua Beby Tsabina Dikuliti: Kasus Pelecehan hingga Korupsi
-
Kontroversi Keluarga Natakusumah: Dugaan Korupsi, Pelecehan hingga Dinasti Politik Banten
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten