SuaraBanten.id - Pelabuhan Merak tujuan Bakaheuni jadi salah satu pelabuhan paling sibuk di Indonesia. Setiap harinya ada 24 kapal feri yang melayani penumpang dari Merak.
Kapal feri penyeberangan melayani jasa penyeberangan, terutama angkutan darat seperti bus-bus penumpang antar kota antar provinsi, truk-truk barang maupun mobil pribadi.
Rata-rata durasi perjalanan yang diperlukan antara Merak - Bakauheni atau sebaliknya dengan feri ini adalah sekitar 1 jam. Saat ini, sudah terdapat layanan dermaga eksekutif Merak Banten yang menawarkan perjalanan lebih cepat.
Jadwal Pelayaran atau keberangkatan kapal Ferry roro dari pelabuhan merak ke pelabuhan Bakauheni Lampung maupun sebaliknya di pelabuhan lama adalah setiap 1 jam sekali keberangkatan.
Baca Juga: Sekuriti KMP Jatra III Tewas Terjepit Saat Markir Mobil di Pelabuhan Merak
Sementara untuk rincian biayanya sebagai berikut:
Biaya Tiket Penumpang Tanpa Kendaraan
Dewasa : Rp15,000
Anak-anak : Rp8,000
2. Biaya atau Harga Tiket Penumpang yang membawa Kendaraan
Baca Juga: Security Pelabuhan Merak Tewas Terjepit Mobil yang Diparkirnya
Golongan I – Sepeda : Rp22,000
Golongan II – Sepeda Motor (<500CC) : Rp51,000
Golongan III – Sepeda Motor (>=500CC) : Rp114,000
Golongan IVa – Mobil/Sedan (<=5m) : Rp374,000
Golongan IVb – Mobil Barang (<=5m) : Rp326,095
Golongan Va – Bis Sedang (<=7m) : Rp774,000
Golongan Vb – Truk Sedang (<=7m) : Rp644,227
Golongan VIa – Bis Besar (<=10m) : Rp1,301,000
Golongan VIb – Truk Besar (<=10m) : Rp998,000
Golongan VII – Truk Trailer (<=12m) : Rp1,406,000
Golongan VIII – Truk Trailer (<=16m) : Rp2,080,000
Golongan IX – Truk Trailer (>16m) : Rp3,251,200
Jadwal dan tarif tiket tersebut bisa berubah sewaktu-waktu. Untuk info lebih lanjut anda bisa mengakses via www.indonesiaferry.co.id.
Berita Terkait
-
Jelang Libur Nataru, Wamenhub Hingga Komisi V DPR Tinjau Fasilitas-Layanan Pelabuhan Merak
-
ASDP Targetkan 1.000 Pengunjung Padati Kawasan Bakauheni Harbour City di Pesta Kemerdekaan
-
Tingkatkan Layanan Konsumen, ASDP Sediakan Travelator sampai Peredam Gelombang di Pelabuhan Merak
-
ASDP Lakukan Sterilisasi di Pelabuhan Bakauheni, Ada Zona Terlarang Buat Penumpang
-
Menhub: Pemudik Bisa Manfaatkan Pelabuhan Panjang Hindari Macet Bakauheni
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024