SuaraBanten.id - Kepala Desa Lebak Wangi Kecamatan Sepatan Timur Kabupaten Tangerang, Nesin yang diduga bunuh diri dengan gantung diri pertama kali ditemukan oleh tukang pembuat kursi atau mabel samping rumah korban.
Saksi mata bernama Saripudin yang merupakan pengusaha pembuatan kursi tersebut sekira pukul 08.45 WIB seperti biasa berniat membuka lapak usahanya.
Namun, bersamaan dengan itu, ia dikejutkan dengan jasad korban yang sudah menggantung di belakang rumahnya. Demikian dijelaskan Kapolsek Sepatan AKP I Gusti Moch Sughiarto kepada BantenNews.co.id (jaringan Suara.com), Kamis (5/11/2020).
Malam sebelumnya, lanjut Gusti, korban diketahui sempat begadang bersama adiknya bernama Husin. Ia lantas sempat menyuruh Husin untuk istirahat pada pukul 06.30 WIB.
“Korban sempat bergadang bersama Husin, lalu pagi jam 06.30 WIB korban menyuruh untuk tidur,” ungkapnya.
Namun, ketika disinggung perihal motif Kades tersebut mengakhiri hidupnya, Kapolsek masih enggan memberikan penjelasan.
Dari informasi yang diperoleh, sebelumnya Kades Lebak Wangi sempat berurusan dengan kasus dugaan penyelewengan anggaran Covid-19.
Pada hari Miggu (1/11/2020) lalu ia didemo oleh warga menuntut transparansi dana bansos dan biaya operasional petugas Covid-19.
Baca Juga: Viral Emak-Emak Nekat Beraksi Lagi Jual Emas Palsu, Ini Tampangnya
Berita Terkait
-
Belum Lama Menang Pilkades, Kades Lebak Wangi Ditemukan Gantung Diri
-
Baru Setahun Menjabat, Kades di Tangerang Gantung Diri di Belakang Rumah
-
Viral Emak-Emak Nekat Beraksi Lagi Jual Emas Palsu, Ini Tampangnya
-
Gantung Diri Diduga karena Putus Cinta, Gadis ABG Tinggalkan Pesan Terakhir
-
Gantung Diri, Siswi SMA Ini Tinggalkan Surat untuk Eks Pacar, Ini Isinya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka
-
Harga Gula Aren Lebak Mulai Meroket Jelang Ramadan 2026, Omzet Pedagang Tembus Rp30 Juta Sehari
-
WEF Davos 2026, Dirut BRI Tegaskan UMKM Pilar Keuangan Berkelanjutan Global
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka