SuaraBanten.id - Setelah dinyatakan membaik usai menjalani isolasi secara mandiri di Hotel Trans Cilegon, 25 pasien Orang Tanpa Gejala (OTG) Covid-19 Kota Cilegon diizinkan pulang ke rumah masing-masing.
“Sejak Jumat (30/10) sebanyak 25 yang berhasil di pulangkan sekarang masih ada 23 rata-rata semua melakukan isolasi mandiri di hotel selama 10 hari, dan kita akan berikan surat pernyataan lepas isolasi atau lepas pemantauan,”kata Penanggung jawab Wisma Isolasi Bersama Covid-19, dr Gunawan. saat dikonfirmasi awak media, Selasa (3/11/2020).
Namun, Gunawan berpesan, meski para pasien sudah diizinkan untuk pulang, mereka akan tetap dalam pengawasan dari petugas.
Langkah itu diambil lantaran tidak menutup kemungkinan setelah dipulangkan mereka kembali terinfeksi Covid-19 bila tidak menerapkan protokol kesehatan.
Baca Juga: Kemenkes Pastikan Vaksin Covid-19 yang Akan Beredar Sudah Lolos Uji Klinis
“Untuk kambuh lagi tergantung kedisiplinan para pasien tidak menutup kemungkinan dapat terinfekksi lagi keluar dari sini, sehingga kita tetep himbau kepada mereka untuk melakukan isolasi mandiri selama 5 hari selalu patuhi protokol kesehatan mereka tida boleh keluar selama lima hari,” ungkapnya, melansir Bantenhits (jaringan Suara.com).
Salah seorang pasien yang tak mau disebut namanya mengaku senang menjalani karantina lantaran pelayanan yang diberikan menurutnya sangat baik.
"Selama menjalani isolasi mandiri 10 hari setiap pagi kami menjalani kegiatan-kegiatan seperti senam pagi, berjemur peregangan dan masih banyak yang lainnya, sementara untuk pelayanannya sendiri sangat memuaskan makan, minum dan gizi sudah terpenuhi,” ungkap T salah seorang pasien OTG.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Robinsar-Fajar Tawarkan Aplikasi 'Super Apps Cilegon' untuk Permudah Pelayanan Masyarakat
-
Mantan Pendukung Petahana Deklarasi Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024
-
Elektabilitas Robinsar-Fajar Paling Unggul Dibanding Calon Lain Dalam Survei Charta Politika
-
Jelang HKN 2024, PT KBS Periksa Kesehatan Balita, Ibu Hamil Hingga Lansia di Tegal Ratu
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten