SuaraBanten.id - Di kawasan kota-kota besar, warganya dipastikan sudah akrab dengan penampilan "manusia silver". Mereka melakukan atraksi demi mengais rejeki tanpa mengemis.
Meski demikian, manusia silver yang baru-baru ini diamankan warga justru gelap mata mencuri dua buah handphone milik warga Desa Kampung Kelor, Kecamatan Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang.
Melansir dari Bantennews (jaringan Suara.com), tiga pelaku yang diketahui bernama Agus Setiawan warga Jakarta, Raden warga Mampang Prapatan Selatan Jakarta, Supri warga Pandeglang sempat mencuri handphone jenis tablet dan android.
Usai menyadari handphonenya dicuri, korban bersama warga mengejar pelaku dan berhasil diamankan di Balai Desa Kampung Kelor.
Peristiwa ini dibenarkan Kapolsek Sepatan Polres Metro Tangerang Kota AKP I Gusti Moch Sughiarto. Kejadiannya terjadi pada Sabtu (31/10/2020).
Saat ini, sambung Gusti, ketiga pelaku sudah dibawa ke kantor polisi untuk penyelidikan lebih lanjut.
“Sudah kami amankan di kantor polisi untuk proses lanjut. Hubungi Kanit Reskrim ya saya lagi di luar,” ujar Gusti melalui telepon seluler, Senin (2/11/2020).
Berita Terkait
-
Sidang Anak Buah John Kei Ditunda, Kuasa Hukum Minta Digelar Tatap Muka
-
Perempuan Tak Pakai Celana Dalam Tewas di Pinggir Jalan Tol Tangerang-Merak
-
Polisi Buru Pencuri Puluhan Tanaman Hias Milik Warga Pekanbaru
-
Penghasilan Sopir Pick-up Tak Cukupi Keluarga, Dua Pria Nekat Mencuri Motor
-
Penemuan Mayat Perempuan di Tol Tangerang-Merak, Diduga Korban Tabrak Lari
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
5 Poin Penting Kasus Dugaan Asusila Brigadir HA Polres Cilegon dengan Mahasiswi
-
Zona Industri Cikande Hijau Kembali: Satgas Nyatakan 22 Pabrik Bebas Radioaktif 100 Persen
-
Curanmor Marak! Ini Tips Kapolres Tangerang Agar Motor Anda Aman
-
Sudah Beristri, Oknum Polisi Polres Cilegon Kepergok Mesum dengan Mahasiswi hingga Dipatsus
-
Ratusan Juta Pajak Kendaraan Nunggak, Mobil Para ASN di Serang Kena Stiker Belum Bayar Pajak