SuaraBanten.id - Pengesahan RUU Omnibus Law Cipta Kerja yang dilakukan DPR RI pada Senin (5/10/2020) lalu disambut dengan kasi protes dari berbagai elemen masyarakat, buruh hingga mahasiswa di Indonesia.
Sejumlah aksi demo terjadi di banyak daerah di Indonesia, dengan pusatnya berada di Jakarta. Bentrokan semakin membuat suasana ibukota terasa mencekam.
Meski banyak momen menegangkan dan berujung rusuh, masih ada banyak momen lucu hingga menjengkelkan saat aksi demo di berbagai daerah.
Salah satunya seperti yang diunggah akun @m_marshel yang merupakan seorang stand up comedian sekaligus Youtuber. Dalam potongan video yang diunggah melalui akun Twitter-nya, ia terlihat sedang menikmati lalu lalang petugas keamanan dengan kendaraan taktisnya.
Baca Juga: Pangdam Jaya Luruskan Video Viral TNI Beri Tameng ke Massa Aksi UU Ciptaker
Tak lupa, ia menikmati itu sambil membeli sejumlah jajanan yang ada di pinggir jalan. Salah satunya tahu bulat, tidak lupa pula disertai es teh agar memudahkannya memakan tahu bulat
"Tahu bulat, gokil. Kapan lagi kita beli tahu bulet ye kan. Disamperin barakuda," ujarnya sambil tertawa dalam video itu.
Usai mencicipi tahu bulat ia kemudian membeli es teh manis tak jauh dari lokasi penjual tahu bulat.
"Kita beli es teh manis. Es teh manis bang. Gokil, gila. Es teh manis jaman perang nih. Bang lu dari jam berapa di mari (sini)?" tanyanya santai.
Mendadak, kameranya menyorot masker yang digunakan penjual es teh tersebut. Nampak lambang TNI di masker yang dikenakan oleh penjual tersebut.
Baca Juga: Sebut Tak Pengaruhi Industri di Tangerang, Kadisnaker: Demo Sudah Biasa
"Lu TNI bang?" ucapnya mendadak panik.
Berita Terkait
-
Transaksi Non-tunai KJP Plus Lewat EDC Bank DKI Tetap Berjalan Normal
-
Hasil Final Four Proliga 2025: Jakarta Popsivo Polwan Bekuk Gresik Petrokimia
-
43.502 Siswa Telah Menerima Kartu Jakarta Pintar Plus Tahap I 2025
-
Jauh-jauh dari Tasikmalaya Demi Ikut Misa Paskah di Katedral Jakarta, Martin: Gpp Setahun Sekali
-
Potret Horornya Macet Tanjung Priok Akibat Overload Bongkar Muat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI