Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Selasa, 06 Oktober 2020 | 22:27 WIB
Mahasiswa UIN Sultan Maulana Hasanuddin bertahan di dalam kampus usai bentrok dengan polisi saat aksi menentang UU Cipta Kerja, Selasa (6/10/2020). [Suara.com/Sofyan Hadi]

Belum diketahui pasti berapa jumlah korban luka dalam insiden tersebut dikedua belah pihak.

Hingga pukul 21.12 WIB, para mahasiswa masih tetap bertahan di dalam Kampus UIN SMH Banten.

Sementara atas negosiasi yang dilakukan oleh kepolisian, blokade arus lalu lintas dari arah Alun-Alun Kota Serang berhasil dibuka. Sementara untuk arah sebaliknya masih ditutup.

Kontributor : Sofyan Hadi

Baca Juga: Aksi Mahasiswa Tolak UU Cipta Kerja di Kota Serang Rusuh

Load More