SuaraBanten.id - Sekretaris Daerah (Sekda) Pemkot Tangerang Herman Suwarman menyebut, ada 13 peserta Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Kota Tangerang terkonfirmasi positif Covid-19.
Berdasarkan Surat Nomor 800/1609-BKPSDM tentang Masa Berlaku Hasil Rapid Tes Non Reaktif atau PCR Negatif atau Surat Keterangan Bebas Influensa Like Illness (ILI) Pneumonia Bagi Calon Peserta SKB CASN. Dalam surat tersebut tertulis bahwa peserta wajib menunjukan hasil pemeriksaan Covid-19 sebelum menjalani SKB.
“Ada 13 orang yang mengkonfirmasi Positif Covid-19 dan tidak bisa melaksanakan tes hari ini,” ujar Herman usai menghadiri pembukaan SKB CASN 2020, Senin (5/10/2020).
Ia melanjutkan, para peserta itu tetap bisa mengikuti SKB CASN dengan jadwal yang ditentukan Badan kepegawaian Nasional (BKN) diluar jadwal seleksi yang ada.
Baca Juga: Kabar Baik! Jumlah Pasien Sembuh Covid-19 di Sumut Jadi 7.667 Orang
“Mereka kami berikan kesempatan pada tanggal 9 Oktober atau 12 Oktober,” ungkapnya, melansir Bantennews (jaringan Suara.com).
Herman menambahkan, dari jumlah peserta SKB sebanyak 859 mereka akan diseleksi untuk mengisi formasi ASN Pemkot Tangerang sebanyak 355 orang.
Ditemui secara terpisah, Kepala BKPSDM Kota Tangerang Heryanto mengatakan, selain pemisahan peserta yang terkonfirmasi positif Covid-19, pihaknya juga memisahkan peserta yang memiliki gejala Covid-19.
“Jadi yang hasil pemeriksaannya negative, tapi saat kita periksa suhu tubuhnya tinggi atau ada gejala-gejala flu kami pisahkan juga di OP Room (Operational Room-Red),” pungkasnya.
Baca Juga: Curhat Pedagang Pasar Umum Sukawati soal Revitalisasi di Tengah Pandemi
Berita Terkait
-
Tutorial Lengkap Cara Aktivasi MFA ASN Digital Tanpa Eror
-
Komisi II DPR Siap-siap Revisi UU ASN, Naskah Akademiknya Kini Sedang Digodok
-
Revisi UU ASN 2025: Poin-poin Penting dan Kontroversi
-
Batas Waktu Pencairan TPG Berapa Hari, Cek Fakta Benarkah Hanya 14 Hari
-
Ratusan Dosen ASN Mundur: Salah Sistem atau Minimnya Persiapan Mental ASN Baru?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
Terkini
-
Motif Oknum TNI Keroyok Pemuda di Serang Hingga Tewas Terungkap, Ternyata Karena...
-
Pengamat Hukum Dorong Pemeriksaan Kejiwaan Polisi Pelaku Pelecehan Seksual di Tangsel
-
UMKM Naik Kelas: BRI Bantu Eksportir Batik Tulis Pertama Dari Lamongan
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah