SuaraBanten.id - Nasib nahas menimpa seorang perempuan paruh baya berusia 65 tahun. Ia meninggal dunia usai diduga mengalami serangan jantung pada Selasa (29/9/2020) lalu.
Melansir dari Batamnews --jaringan Suara.com, sosok yang identitasnya dirahasiakan tersebut ditemukan tak bernyawa di simpang 4 Taman Baiduri Dengkil, Selangor Malaysia.
Berdasarkan informasi yang disampaikan Facebook Info Roadblock JPJ/Polis, Kamis (1/10/2020), perempuan itu mengalami serangan jantung diduga akibat dikejar oleh kawanan anjing.
Saat melarikan diri dari kawanan anjing itulah kemudian diduga perempuan tersebut mengalami serangan jantung dan meninggal dunia.
Usai penemuan mayat perempuan tersebut, saat ini ihak berwenang setempat melancarkan operasi untuk menangkap anjing liar tersebut.
Permasalahan hewan liar di Malaysia kian menunjukkan masalah yang serius. Pada tanggal 2 September 2020, seekor kucing di Ipoh, Perak mati setelah diserang oleh hewan liar yang kemungkinan besar dilakukan oleh sekelompok besar anjing.
terlebih setelah wabah virus corona merebak meningkatkan adanya pelepasan hewan peliharaan. Hewan-hewan tersebut kemudian berkeliaran bebas tanpa pengawasan.
Fenomena ini disebabkan pemilik yang tidak bertanggung jawab hanya membuang hewan peliharaan mereka ketika tidak punya lagi sarana untuk merawat.
Baca Juga: Nenek-nenek Tewas Dikejar Anjing, Kena Serangan Jantung di Taman Baiduri
Berita Terkait
-
Nenek-nenek Tewas Dikejar Anjing, Kena Serangan Jantung di Taman Baiduri
-
Studi AS: Kondisi Ini Membuat Pasien Covid-19 Sulit Diselamatkan
-
Dokter Soal Penyakit Jantung Bisa Diwariskan: Tidak Sepenuhnya Benar
-
Jangan Panik, Lakukan Ini Saat Hadapi Orang Terkena Serangan Jantung
-
Serangan Jantung Menjadi Lebih Umum pada Wanita Muda, Mengapa?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka
-
Harga Gula Aren Lebak Mulai Meroket Jelang Ramadan 2026, Omzet Pedagang Tembus Rp30 Juta Sehari
-
WEF Davos 2026, Dirut BRI Tegaskan UMKM Pilar Keuangan Berkelanjutan Global
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka
-
Syarat Masuk Sampah Tangsel ke Cilowong: Warga Minta CSR Rp1 Miliar dan Ambulans