SuaraBanten.id - Seorang mahasiswi perguruan tinggi berinisal E (23) melaporkan kasus dugaan pemerkosaan ke Polsek Panakkukang. Dalam keterangannya, ia mengaku diperkosa secara bergilir oleh 7 pria yang tidak dikenalnya.
Dalam unggahan akun Instagram Makassar_iinfo, ia menuliskan, kronologi berawal saat Minggu (20/9/2020) dini hari sekira 01.00 Wita ia baru saja pulang dari salah satu hiburan malam di Makassar.
Ia pulang bersama dengan salah seorang temannya yakni SN. Ia mengaku dalam keadaan setengah mabuk saat itu. Saat hendak pulang ke rumahnya, SN tiba-tiba mengajak E untuk menginap di sebuah hotel yang terletak di Kecamatan Panakkukang, Makassar.
Meski awalnya merasa keberatan, ia akhirnya memutuskan untuk menuruti kemauan temannya tersebut. Namun, tidak lama usai ia beranjak tidur, dalam keadaa setengah tidur ia mendengar suara laki-laki.
"Saya mau dulu!" ujarnya menirukan suara pria tersebut.
Ia kemudian terbangun dan mendapati ada seorang pria yang berada di depannya dengan keadaan hendak melepas pakaiannya.
Mengetahui E terbangun, pria tersebut kemudian lari tunggang langgang, Korban juga melihat sejumlah pria lain yang semula berada di dalam kamar melarikan diri.
Dalam keterangannya, polisi saat ini tengah mendalami kasus ini. Tidak hanya memburu para pelaku, kepolisian juga telah melakukan olah TKP sebagai langkah penyelidikan lebih lanjut.
.
"(Para pelaku) diburu," ujar Kasi Humas Polsek Panakkukang Bripka Ahmad Halim, Minggu (20/9/2020) yang tertulis dalam keterangan terkait.
Baca Juga: Cara Menghapus Akun Instagram
Berita Terkait
-
Viral Keluarga Jenazah Diduga COVID-19 Aniaya Sopir Ambulans, Publik Geram
-
Lagi Mabuk Bareng, Cowok yang Ciuman sama Anggota DPRD dari PDIP Diduga PNS
-
Dengar Teguran Lewat Pengeras Suara, Reaksi Ojol Ini Bikin Ngakak
-
Viral Video Rombongan Artis TikTok Liburan saat Pandemi, Banjir Hujatan
-
Heboh Salat Sambil Main HP, 4 Remaja Dihukum Bersihkan Musala Sebulan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sihir Niskala Hipnotis Ribuan Warga, Padukan Karinding dan Musik Kekinian
-
Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
-
Belasan Warga Badui Tewas Digigit Ular Tanah, Apa Kendalanya?
-
Cek Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang 2 Januari 2026: Kejar Kereta Pagi Biar Weekend Lebih Cepat
-
Destinasi Wisata Religi Terpopuler di Banten untuk Awali Tahun 2026 dengan Berkah