SuaraBanten.id - Hujan badai terjang Kabupaten Pandeglang. Banyak rumah hancur dan pohon-pohon tumbang.
Pohon-pohon bertumbangan setelah hujan disertai angin kencang melanda sebagian wilayah di Kabupaten Pandeglang, Minggu (20/9/2020).
Sedikitnya ada tiga rumah warga di Desa Koranji dan Desa Sukasari, Kecamatan Pulosari rusak tertimpa pohon.
Sekretaris Desa Koranji, Tb Munjiat mengatakan, di Desa Koranji ada dua rumah warga yang rusak tertimpa pohon tumbang.
Baca Juga: Cilegon Hujan Badai, Sekolah Hancur Tertimpa Pohon Tumbang
Hingga menjelang pukul 14.00 WIB, pihak desa masih melakukan evakuasi di rumah tersebut.
"Ada dua rumah warga yang rusak, rumah Rudi dan tetangganya. Kalau korban jiwa tidak ada," katanya.
Petugas Tagana Pandeglang, Eli Supriadi mengatakan, di Desa Sukasari satu rumah rusak parah tertimpa pohon tumbang.
Rumah itu milik Jumron. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden itu.
"Ya ada tiga, kami mau ke lokasi rumah tertimpa pohon itu," tambahnya.
Baca Juga: Mengerikan, 17 PNS Pandeglang Positif Corona Satu Meninggal Dunia
Sementara arus lalu lintas di Pandeglang menuju Kabupaten Lebak mengalami kemacetan yang panjang akibat pohon setinggi sekitar 4 meter tumbang dan melintang di jalan raya.
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Pantai Carita, Ini 7 Alasan Pandeglang Jadi Destinasi Kuliner yang Tak Boleh Dilewatkan
-
5 Kolam Renang di Pandeglang Paling Rekomended, Ini Fasilitas dan Harga Tiket Masuk
-
Pohon Tumbang Timpa Pengendara di Depan Kodam Makassar, 2 Korban Terluka
-
Pohon Beringin Tumbang di Alun-Alun Pemalang Saat Salat Ied, Dua Orang Meninggal Dunia
-
Kronologi Pohon Tumbang di Pemalang Saat Salat Id: 2 Tewas, 17 Terluka
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI